- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Movies
Kungfu Hustle Best Scene


TS
lastguardian645
Kungfu Hustle Best Scene

Ane mau berbagi scene dan moment terbaik dari film Kungfu Hustle(2004),sebenarnya semua bagian dari film ini sangat bagus.Film bergenre action comedy ini telah meraih berbagai macam penghargaan khususnya di ajang perfilman Hongkong.Dan film ini sangat disukai di berbagai pelosok dunia buktinya film ini berhasil meraih penghasilan hingga 102 juta dollar dari total anggaran 20 juta dollar

Sutradara
Stephen Chow
Produser
Stephen Chow
Chu Po-Chui
Jeffrey Lau
Naskah & Cerita
Stephen Chow
Tsang Kan-Cheong
Xin Huo
Chan Man-Keung
Penata musik
Raymond Wong
Sinematografer
Poon Hang-Sang
Penyunting
Angie Lam
Distributor
Hong Kong: Columbia Pictures Film Production Asia
Amerika Serikat : Sony Pictures Entertainment
Sony Pictures Classics
Tanggal rilis
Kanada 14 September 2004
Tiongkok 23 Desember 2004
Indonesia 25 Desember 2004
Amerika Serikat 23 Januari 2005
Britania Raya 24 Juni 2005
Durasi
98 menit
Negara
Republik Rakyat Tiongkok
Hong Kong
Bahasa
Kanton
Anggaran
$20 juta
Pendapatan kotor
$102 juta
Stephen Chow
Produser
Stephen Chow
Chu Po-Chui
Jeffrey Lau
Naskah & Cerita
Stephen Chow
Tsang Kan-Cheong
Xin Huo
Chan Man-Keung
Penata musik
Raymond Wong
Sinematografer
Poon Hang-Sang
Penyunting
Angie Lam
Distributor
Hong Kong: Columbia Pictures Film Production Asia
Amerika Serikat : Sony Pictures Entertainment
Sony Pictures Classics
Tanggal rilis
Kanada 14 September 2004
Tiongkok 23 Desember 2004
Indonesia 25 Desember 2004
Amerika Serikat 23 Januari 2005
Britania Raya 24 Juni 2005
Durasi
98 menit
Negara
Republik Rakyat Tiongkok
Hong Kong
Bahasa
Kanton
Anggaran
$20 juta
Pendapatan kotor
$102 juta


Stephen Chowsebagai Zhou Xingchi(dipanggil Xing/Sing)

Yuen Qiusebagai Helen Troy(Nyonya Juragan)

Yuen Wahsebagai Paris(Bapak Juragan)

Danny Chan Kwok Kwansebagai Kak Sum (Pemimpin Geng Kapak)

Leung Siu-Lung/Bruce Leungsebagai Beast

Xing Yu/Shi Xing Yu/Shi Yannengsebagai Kuli Panggul(Pendekar Tendangan 12 Penjuru)

Chiu Chi-Lingsebagai Penjahit Banci (Pendekar Tinju Besi)

Dong Zhihuasebagai Donut (Pendekar Tongkat 8 Penjuru)

Lam Chi-Chungsebagai Bone (Sahabat Xing)

Huang Shengyi/Eva Huangsebagai Fong (Gadis Bisu yang pernah ditolong oleh Xing)

Tin Kai-Man/Tin Kai-Munsebagai Penasehat dan Bendahara Geng Kapak

Fung Hak-Ondan Gar Hong-Hai sebagai Duo Pendekar Kecapi

Lam Suetsebagai Petinggi Geng Kapak

Yuen Cheung-Yansebagai Pengemis

Feng Xiaogangsebagai Ketua Geng Buaya

Si Lu Rensebagai Istri Ketua Geng Buaya

Wen Hui Hesebagai Tukang Cukur

Chen Kaishisebagai Gu Yazhen (Gadis yang sering digoda oleh bapak juragan)

Hao Tian Yuansebagai Xing Kecil

Wang Shi Yingsebagai Fong Kecil

Sing adalah seorang pemuda yang mempunyai masa kecil yang kelam,bersama temanya Bone mereka berniat untuk menjadi penjahat terkenal dan masuk ke dalam geng yang saat itu paling ditakuti yaitu geng kapak.Saat itu mereka berniat untuk memeras seseorang di pemukiman yang dinamakan pemukiman babi,namun ternyata mereka memeras orang yang salah dan langsung diketahui oleh pemilik pemukiman tersebut.Pemilik pemukiman yang tak terima salahsatu penghuninya diperas kemudian terus memukul Sing,sehingga sing mengancam untuk memanggil bala bantuan dengan melempar petasan.Namun secara tak diduga petasan itu mengenai petinggi geng kapak yang kemudian menjadi awal masalah antara geng kapak dan penghuni pemukiman babi.Dan memunculkan identitas para pendekar yang tinggal di pemukiman babi termasuk pasutri pemilik pemukiman tersebut.Singkat cerita Singpun menjadi anggota geng kapak berkat keahlianya membobol kunci dengan cepat,dan dia disuruh melepaskan pembunuh nomer satu yang telah banyak membunuh para pendekar kungfu yang bernama Beast.Duel Beast dan Pemilik pemukimanpun tak terelakan,yang pada saat itu berniat membereskan geng kapak yang telah membunuh 3 pendekar yang ada di pemukimanya.Namun saat ketiganya sedang dalam posisi saling mengunci,sing memutuskan untuk membantu pasutri pemilik pemukiman dengan cara memukul kepala Beast dan membelot dari geng kapak.Beast yang tak terima langsung menghajar Sing habis-habisan yang kemudian ditolong oleh pasutri yang langsung kabur membawa Sing dan mengobatinya.Beastpun marah karna lawanya kabur,dan langsung pergi ke pemukiman babi untuk mencari lawanya.Duelpun berakhir dengan Sing yang kemudian menjadi pendekar karna chi-nya yang secara tak sengaja terbuka saat di hajar oleh Beast.Singpun kemudian menghajar semua anggota geng kapak yang mengepung pemukiman babi dan berhasil mengalahkan Beast dengan jurus telapak Budhanya.

1.Geng Kapak VS Tiga Serangkai
________________________________________________________________________________________________
2.Misi Pembunuhan Oleh Pendekar Kecapi
________________________________________________________________________________________________
3.Beast VS Juragan Tanah
________________________________________________________________________________________________
Xing VS Beast
________________________________________________________________________________________________
Xing Membuka Toko Permen(ENDING)


Polling
0 suara
Scene mana yang paling agan favoritkan?
Diubah oleh lastguardian645 27-01-2024 22:56
0
122
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan