- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Udah tahu cara mudah konversi mutasi rekening bulanan bank BCA, dari PDF ke Excel?


TS
Irwardhana
Udah tahu cara mudah konversi mutasi rekening bulanan bank BCA, dari PDF ke Excel?
Bagi kamu pengguna bank BCA, kamu dapat mendownload mutasi rekening bulanan kamu dalam versi PDF dari akun BCA internet banking kamu di https://ibank.klikbca.com . Tapi karena formatnya PDF jadi susah untuk bisa mengolah datanya. Sebetulnya ada cara yang mudah untuk mengkonversinya ke format Excel. Kalau udah masuk Excel kan gampang tuh mengolah datanya.
Caranya adalah pakai aplikasi Excel (for Windows ) bernama myBCA. Ini adalah aplikasi gratis buatan ane sendiri.
Contoh PDF e-statement BCA:
Contoh tampilan myBCA:
Aplikasi gratis ini udah ane share di CCPB - Shareware & Freeware, linknya:
myBCA
Update 14-November-2024
myBCA 3.0
Sejak bulan Juli 2024 e-statement PDF BCA berubah struktur datanya, jadi gagal diproses oleh myBCA. Sudah saya perbaharui lagi kode makronya. Tapi utk versi 3.0 ini anda harus pakai Foxit PDF Reader (jangan pakai PDF reader yang lain), download free version: https://www.foxit.com/downloads/#foxit-pdf-reader
Jadi sekarang caranya begini:
1. Buka e-statement BCA pdf dengan Foxit PDF Reader (jangan pakai PDF reader yang lain).
2. File PDF tersebut harus di save as text file.
3. Bukalah myBCA > buka sheet Proses.
4. Tekan tombol PROSES > pilih text file yang tadi disave.
Versi ini bisa untuk rek Giro juga.
Kalau anda tertarik untuk mencoba versi terbaru ini, silakan request di sini, nanti saya share linknya via PM.
Kalau ada masalah tolong reply di thread ini ya, supaya thread ini ramai dan kaskuser yg lain bisa mendapatkan info tentang masalahnya juga.
Silakan dicoba.
Caranya adalah pakai aplikasi Excel (for Windows ) bernama myBCA. Ini adalah aplikasi gratis buatan ane sendiri.
Contoh PDF e-statement BCA:
Spoiler for E-STATEMENT BCA:
Contoh tampilan myBCA:
Spoiler for myBCA:
Aplikasi gratis ini udah ane share di CCPB - Shareware & Freeware, linknya:
myBCA
Update 14-November-2024
myBCA 3.0
Sejak bulan Juli 2024 e-statement PDF BCA berubah struktur datanya, jadi gagal diproses oleh myBCA. Sudah saya perbaharui lagi kode makronya. Tapi utk versi 3.0 ini anda harus pakai Foxit PDF Reader (jangan pakai PDF reader yang lain), download free version: https://www.foxit.com/downloads/#foxit-pdf-reader
Jadi sekarang caranya begini:
1. Buka e-statement BCA pdf dengan Foxit PDF Reader (jangan pakai PDF reader yang lain).
2. File PDF tersebut harus di save as text file.
3. Bukalah myBCA > buka sheet Proses.
4. Tekan tombol PROSES > pilih text file yang tadi disave.
Versi ini bisa untuk rek Giro juga.
Kalau anda tertarik untuk mencoba versi terbaru ini, silakan request di sini, nanti saya share linknya via PM.
Kalau ada masalah tolong reply di thread ini ya, supaya thread ini ramai dan kaskuser yg lain bisa mendapatkan info tentang masalahnya juga.
Silakan dicoba.
Diubah oleh Irwardhana 11-01-2025 08:27






mckenzie dan 13 lainnya memberi reputasi
12
9.2K
208


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan