Kaskus

Tech

ahmadteknikacAvatar border
TS
ahmadteknikac
ukuran pipa ac split 1/2 pk, 1pk sampai 2 pk
ukuran pipa ac split 1/2 pk, 1pk sampai 2 pk
Pipa tembaga pada unit ac merupakan hal yang sangat penting karena merupakan penghubung aliran refrigrant antara indoor dan outdoor. Pipa ac bisa diibaratkan sebagai ban pada mobil, bila ban bocor maka mobil tersebut tidak dapat berjalan dengan baik.

kualitas pipa ac pun juga berpengaruh untuk kinerja ac dalam jangka panjang. bila kualitas pipa ac rendah maka sangat rentan terjadi kebocoran yang mengakibatkan terbuangnya freon pada sistem ac, bila ini terjadi tentunya ac tidak akan dingin bahkan tidak bisa dipakai.


Saat ini dengan diterapkannya aturan tentang penggunaan freon yang baru maka Freon AC yang dulunya R22 akan diganti dengan Freon R 32. Tekanan pada Freon R22 adalah biasanya 80psi, namun dengan Freon R32 tekanan yang standard adalah 150 psi. Perbedaan Tekanan ini tentunya mempengaruhi Pipa yang digunakan. Bila sebelumnya cukup dengan pipa standard maka untuk saat ini bila Freon yang digunakan adalah Freon R32, maka pipa yang digunakan pun harus yang lebih tebal, yaitu min 0.6mm atau dipasaran bisa digunakan Pipa Inverter.


Banyak orang sebelum membangun sebuah rumah atau gedung akan merancang segala sesuatunya yang terkait dengan material baik itu M & E atau sipilnya.untuk M & E nya misalkan kabel listrik saklar .stop kontak dan pipa tembaga buat ac dan lain lain,Semua itu akan dipersiapkan dahulu.untuk mengetahui ukuran pipa ac split tidak sulit.

Disini yang mau kita bahas adalah Mengetahui ukuran pipa ac split.
Tentunya semua rencana pemasngan pipa Ac sudah deal dengan menghitung luas ruangan untuk menentukan besaran pipa Ac.



Quote:

 itulah beberapa ukuran pipa ac split mulai dari 1/2 pk, 3/4 pk, 1 pk dan 2 pk yang sering dipakai. untuk merk pipa ac terbaik bisa membaca artikel saya juga di sini


Merk pipa ac terbaik untuk ac freon R32 dan R410a

emoticon-Request
Diubah oleh ahmadteknikac 22-01-2021 18:16
0
35.3K
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan