- Beranda
- Komunitas
- Anime & Manga
- Anime & Manga Haven
Inilah Perbedaan & Persamaan Penyihir Jujutsu Dengan Dukun Di Dunia Nyata!


TS
otakuverse.id
Inilah Perbedaan & Persamaan Penyihir Jujutsu Dengan Dukun Di Dunia Nyata!

Quote:
Jika kalian penggemar serial Jujutsu Kaisen maka akan familiar dengan hal-hal yang berbau supranatural. Selain menyajikan pertarungan antar tokoh yang sangat epik, serial ini juga mengangkat kearifan lokal masyarakat Jepang mengenai hal-hal yang berbau mistis dan beberapa kepercayaan mengenai iblis, sihir dan lain-lain.
Dalam serial ini pengguna teknik Jujutsu disebut sebagai penyihir Jujutsu. Mereka menggunakan ilmu sihir Jujutsu untuk mengeluarkan sebuah teknik yang bisa digunakan untuk melawan makhluk kutukan dan juga makhluk halus lainnya seperti roh tersesat, hantu, dan beberapa makhluk lainnya. Lantas apakah mereka memiliki kesamaan seperti dukun atau pengusir setan pada umumnya? Berikut ulasannya!
Dalam serial ini pengguna teknik Jujutsu disebut sebagai penyihir Jujutsu. Mereka menggunakan ilmu sihir Jujutsu untuk mengeluarkan sebuah teknik yang bisa digunakan untuk melawan makhluk kutukan dan juga makhluk halus lainnya seperti roh tersesat, hantu, dan beberapa makhluk lainnya. Lantas apakah mereka memiliki kesamaan seperti dukun atau pengusir setan pada umumnya? Berikut ulasannya!
Quote:
Dukun

Dukun atau “orang pintar” adalah sebuah istilah yang secara umum dipahami dalam pengertian orang yang memiliki kelebihan dalam hal kemampuan supranatural yang menyebabkannya dapat memahami hal tidak kasatmata serta mampu berkomunikasi dengan arwah dan alam gaib, yang dipergunakan untuk membantu menyelesaikan masalah di masyarakat, seperti penyakit, gangguan sihir, kehilangan barang, kesialan, dan lain-lain.
Istilah dukun biasanya digunakan di daerah pedesaan, sedangkan “orang pintar” atau paranormal, untuk menyatakan hal yang sama, digunakan lebih umum di antara populasi perkotaan. Penerimaan sosial terhadap istilah “orang pintar” pun biasanya lebih positif dibandingkan penggunaan istilah dukun. Sebab, meskipun memiliki persamaan karakteristik dengan dukun dalam hal bantuan yang diberikan, merujuk pada penggunaan istilah “orang pintar” biasanya tidak meminta imbalan atas jasa yang diberikan, dan tidak seperti tipikal dukun dalam penggunaannya secara istilah, keberadaan “orang pintar” di dalam masyarakat, tidak berbeda dengan anggota komunitas lainnya.Selain menarik bayaran untuk keuntungan pribadi serta kurang berinteraksi dan berbaur dengan komunitas masyarakat, konotasi negatif yang muncul apabila istilah dukun yang digunakan, yaitu cenderung bersifat oportunistik dan menjalani praktik-praktik tidak bermoral, dengan dalih sebagai bagian dari “treatment”.

Dukun atau “orang pintar” adalah sebuah istilah yang secara umum dipahami dalam pengertian orang yang memiliki kelebihan dalam hal kemampuan supranatural yang menyebabkannya dapat memahami hal tidak kasatmata serta mampu berkomunikasi dengan arwah dan alam gaib, yang dipergunakan untuk membantu menyelesaikan masalah di masyarakat, seperti penyakit, gangguan sihir, kehilangan barang, kesialan, dan lain-lain.
Istilah dukun biasanya digunakan di daerah pedesaan, sedangkan “orang pintar” atau paranormal, untuk menyatakan hal yang sama, digunakan lebih umum di antara populasi perkotaan. Penerimaan sosial terhadap istilah “orang pintar” pun biasanya lebih positif dibandingkan penggunaan istilah dukun. Sebab, meskipun memiliki persamaan karakteristik dengan dukun dalam hal bantuan yang diberikan, merujuk pada penggunaan istilah “orang pintar” biasanya tidak meminta imbalan atas jasa yang diberikan, dan tidak seperti tipikal dukun dalam penggunaannya secara istilah, keberadaan “orang pintar” di dalam masyarakat, tidak berbeda dengan anggota komunitas lainnya.Selain menarik bayaran untuk keuntungan pribadi serta kurang berinteraksi dan berbaur dengan komunitas masyarakat, konotasi negatif yang muncul apabila istilah dukun yang digunakan, yaitu cenderung bersifat oportunistik dan menjalani praktik-praktik tidak bermoral, dengan dalih sebagai bagian dari “treatment”.
Quote:
Penyihir Jujutsu

Orang yang menggunakan teknik Jujutsu dalam dunia Jujutsu Kaisen disebut sebagai penyihir Jujutsu. Setiap orang memiliki sebuah energi negatif yang dinamakan Energi Kutukan, mereka yang menggunakan energi tersebut bisa menggunakan teknik Jujutsu dan memiliki gelar sebagai Penyihir Jujutsu. Orang yang bisa menggunakan teknik tersebut cenderung telah menempuh Pendidikan mengenai hal ini di sebuah Lembaga Pendidikan resmi mengenai dunia Jujutsu.
Namun mereka yang tidak bisa mengendalikan Energi Kutukannya dengan baik alias manusia biasa, maka mereka bisa menciptakan makhluk kutukan liar dan biasanya membuat gaduh dan kekacauan di dunia manusia. Oleh karena itu adanya Penyihir Jujutsu digunakan sebagai tameng sekaligus pedang bagi umat manusia dalam melindungi dunia mereka dari serangan makhluk kutukan yang menyeramkan.

Orang yang menggunakan teknik Jujutsu dalam dunia Jujutsu Kaisen disebut sebagai penyihir Jujutsu. Setiap orang memiliki sebuah energi negatif yang dinamakan Energi Kutukan, mereka yang menggunakan energi tersebut bisa menggunakan teknik Jujutsu dan memiliki gelar sebagai Penyihir Jujutsu. Orang yang bisa menggunakan teknik tersebut cenderung telah menempuh Pendidikan mengenai hal ini di sebuah Lembaga Pendidikan resmi mengenai dunia Jujutsu.
Namun mereka yang tidak bisa mengendalikan Energi Kutukannya dengan baik alias manusia biasa, maka mereka bisa menciptakan makhluk kutukan liar dan biasanya membuat gaduh dan kekacauan di dunia manusia. Oleh karena itu adanya Penyihir Jujutsu digunakan sebagai tameng sekaligus pedang bagi umat manusia dalam melindungi dunia mereka dari serangan makhluk kutukan yang menyeramkan.
Quote:
Pengusiran Makhluk Ghaib

Penyihir Jujutsu dan dukun, memiliki beberapa kesamaan yang diantaranya adalah tentang pengusiran makhluk gaib. Jika kalian menyukai film-film Indonesia atau Film barat yang membahas tentang pengusiran setan atau makhluk ghaib, maka kalian akan dihadapkan pada salah satu karakter manusia yang bertugas untuk mengusir roh atau makhluk gaib tersebut. Hal ini mereka lakukan dengan menggunakan ilmu dan keimanan yang mereka pelajari selama bertahun-tahun sehingga tercipta sebuah ketetapan hati yang cukup baik dalam mengusir makhluk tersebut.
Berbeda dengan Dukun atau orang pintar, Penyihir Jujutsu cenderung ditampilkan sebagai seorang penyihir yang memiliki daya tempur luar biasa. Meski mereka terkadang melakukan pengusiran makhluk ghaib dalam bertugas, namun hal itu merujuk kepada menyerang objek tersebut hingga babak belur dan kemudian menghilang, hal ini bertujuan untuk menenangkan arwah atau makhluk tersebut di alam baka (sepertinya). Namun cenderung mereka bukanlah arwah penasaran, melainkan mahluk yang tercipta dari sifat negatif orang-orang seperti iri, dengki dll atau orang yang memang sengaja diubah bentuknya oleh makhluk lain untuk dimanfaatkan keberadaannya.

Penyihir Jujutsu dan dukun, memiliki beberapa kesamaan yang diantaranya adalah tentang pengusiran makhluk gaib. Jika kalian menyukai film-film Indonesia atau Film barat yang membahas tentang pengusiran setan atau makhluk ghaib, maka kalian akan dihadapkan pada salah satu karakter manusia yang bertugas untuk mengusir roh atau makhluk gaib tersebut. Hal ini mereka lakukan dengan menggunakan ilmu dan keimanan yang mereka pelajari selama bertahun-tahun sehingga tercipta sebuah ketetapan hati yang cukup baik dalam mengusir makhluk tersebut.
Berbeda dengan Dukun atau orang pintar, Penyihir Jujutsu cenderung ditampilkan sebagai seorang penyihir yang memiliki daya tempur luar biasa. Meski mereka terkadang melakukan pengusiran makhluk ghaib dalam bertugas, namun hal itu merujuk kepada menyerang objek tersebut hingga babak belur dan kemudian menghilang, hal ini bertujuan untuk menenangkan arwah atau makhluk tersebut di alam baka (sepertinya). Namun cenderung mereka bukanlah arwah penasaran, melainkan mahluk yang tercipta dari sifat negatif orang-orang seperti iri, dengki dll atau orang yang memang sengaja diubah bentuknya oleh makhluk lain untuk dimanfaatkan keberadaannya.
Quote:
Mantra
Seperti Halnya penyihir di dunia Harry Potter, dukun memiliki mantranya sendiri dan hal ini tergantung dari ilmu mana yang mereka gunakan. Jika mereka menggunakan ilmu mistisme dari jawa maka mantra yang digunakan berbahasa jawa, jika ilmu mistisme yang berasal dari kepercayaan umat kristiani maka mereka menggunakan bahasa ibrani yang berasal dari al kitab, dan beberapa hal lain yang juga serupa mengenai sumber ilmu dan mantranya (sebab setiap dukun akan memiliki mantra yang tidak sama sesuai dengan tempat dan sumber ilmu mistis yang digunakan)
Penyihir Jujutsu beberapa menggunakan mantra dalam menggunakan kutukan yang mereka pelajari untuk diaktifkan, namun cenderung hal ini dilakukan ketika mereka berasal dari salah satu keturunan keluarga Penyihir Jujutsu yang luar biasa hebat dan memang spesialis dalam hal kutukan. Toge Inumaki adalah salah satu Penyihir Jujutsu yang saat ini terlihat menggunakan mantra kutukan untuk mengutuk lawan bicaranya, hal ini dikarenakan dia memiliki pusat energi kutukan yang berada di mulutnya yang memiliki simbol ular dan taring, sehingga beberapa perkataan yang dilontarkan akan menjadi kenyataan, itulah sebabnya dia kemudian mengganti kosakata sehari-hari yang digunakan, dengan beberapa simbol kosakata makanan yang aneh. Tidak semua penyihir jujutsu menggunakan mantra, sehingga mereka yang menggunakan teknik sejenis ini adalah orang-orang tertentu dan khusus.
Seperti Halnya penyihir di dunia Harry Potter, dukun memiliki mantranya sendiri dan hal ini tergantung dari ilmu mana yang mereka gunakan. Jika mereka menggunakan ilmu mistisme dari jawa maka mantra yang digunakan berbahasa jawa, jika ilmu mistisme yang berasal dari kepercayaan umat kristiani maka mereka menggunakan bahasa ibrani yang berasal dari al kitab, dan beberapa hal lain yang juga serupa mengenai sumber ilmu dan mantranya (sebab setiap dukun akan memiliki mantra yang tidak sama sesuai dengan tempat dan sumber ilmu mistis yang digunakan)
Penyihir Jujutsu beberapa menggunakan mantra dalam menggunakan kutukan yang mereka pelajari untuk diaktifkan, namun cenderung hal ini dilakukan ketika mereka berasal dari salah satu keturunan keluarga Penyihir Jujutsu yang luar biasa hebat dan memang spesialis dalam hal kutukan. Toge Inumaki adalah salah satu Penyihir Jujutsu yang saat ini terlihat menggunakan mantra kutukan untuk mengutuk lawan bicaranya, hal ini dikarenakan dia memiliki pusat energi kutukan yang berada di mulutnya yang memiliki simbol ular dan taring, sehingga beberapa perkataan yang dilontarkan akan menjadi kenyataan, itulah sebabnya dia kemudian mengganti kosakata sehari-hari yang digunakan, dengan beberapa simbol kosakata makanan yang aneh. Tidak semua penyihir jujutsu menggunakan mantra, sehingga mereka yang menggunakan teknik sejenis ini adalah orang-orang tertentu dan khusus.
Quote:
Senjata Mistis

Setiap dukun memiliki senjata mistis masing-masing yang mereka gunakan untuk membasmi makhluk ghaib atau lawan yang akan mereka hadapi. Seperti halnya dukun santet mereka memiliki senjata seperti paku, jarum, kawat dan hal-hal lain yang akan mereka gunakan untuk melawan musuhnya. Selain itu ada beberapa negara yang juga memiliki dukun santet yang juga menggunakan boneka Voodoo untuk menaklukan lawannya. Pengusir setan dari kepercayaan agama tertentu juga menggunakan senjata berupa air suci, salib, dan hal-hal lain yang berhubungan dengan simbol kepercayaan yang mereka yakini benar adanya.
Penyihir Jujutsu menggunakan senjata seperti halnya alat perang yang bisa menyalurkan energi kutukan miliki penggunanya dan bisa melancarkan teknik Jujutsu dengan baik. Beberapa orang yang bisa menggunakan senjata dengan baik adalah Maki Zenin, gadis berkacamata ini menggunakan segala macam jenis senjata untuk menaklukan lawannya dan sangat mahir menggunakan alat tersebut. Selain itu ada pula Nobara Kugisaki yang juga menggunakan senjata berupa boneka jerami, palu dan paku untuk menyerang lawannya menggunakan kutukan tidak langsung, atau menggunakan pakunya yang disalurkan menggunakan energi kutukan dan bisa langsung mengarah ke lawannya. Selain kedua gadis itu ada pula Kento Nanami yang juga menggunakan senjata tajam sebagai alat untuk menyerang lawannya.

Setiap dukun memiliki senjata mistis masing-masing yang mereka gunakan untuk membasmi makhluk ghaib atau lawan yang akan mereka hadapi. Seperti halnya dukun santet mereka memiliki senjata seperti paku, jarum, kawat dan hal-hal lain yang akan mereka gunakan untuk melawan musuhnya. Selain itu ada beberapa negara yang juga memiliki dukun santet yang juga menggunakan boneka Voodoo untuk menaklukan lawannya. Pengusir setan dari kepercayaan agama tertentu juga menggunakan senjata berupa air suci, salib, dan hal-hal lain yang berhubungan dengan simbol kepercayaan yang mereka yakini benar adanya.
Penyihir Jujutsu menggunakan senjata seperti halnya alat perang yang bisa menyalurkan energi kutukan miliki penggunanya dan bisa melancarkan teknik Jujutsu dengan baik. Beberapa orang yang bisa menggunakan senjata dengan baik adalah Maki Zenin, gadis berkacamata ini menggunakan segala macam jenis senjata untuk menaklukan lawannya dan sangat mahir menggunakan alat tersebut. Selain itu ada pula Nobara Kugisaki yang juga menggunakan senjata berupa boneka jerami, palu dan paku untuk menyerang lawannya menggunakan kutukan tidak langsung, atau menggunakan pakunya yang disalurkan menggunakan energi kutukan dan bisa langsung mengarah ke lawannya. Selain kedua gadis itu ada pula Kento Nanami yang juga menggunakan senjata tajam sebagai alat untuk menyerang lawannya.
Quote:
Sumber Kekuatan

Pengguna ilmu sihir dalam dunia dukun cenderung menggunakan sebuah ilmu terlarang yang memang tabu untuk dipelajari di lingkungan masyarakat luas, sehingga mereka yang mempelajari hal ini akan langsung mendapat stigma negatif di mata masyarakat, oleh sebab itu mereka yang berprofesi menjadi dukun cenderung akan mengucilkan diri dari masyarakat dan menjauhi lingkungan yang ramai, agar mereka bisa mempelajari ilmu tersebut tanpa mengetahui omongan yang tidak menyenangkan mengenai dirinya yang berasal dari tetangga sekitar. Namun bagi beberapa orang di negara lain, dukun juga merupakan bagian dari kepercayaan yang mereka percayai, sehingga para dukun tersebut akan dianggap orang suci dan ahli dalam sebuah agama tertentu.
Sumber kekuatan bagi penyihir Jujutsu adalah energi kutukan. Kekuatan ini berasal dari perasaan negatif setiap manusia yang merasakan benci, dendam, dan hal-hal lain yang berupa perasaan negatif. Sehingga mereka yang berprofesi menjadi penyihir adalah mereka yang bisa mengendalikan perasaan negatif tersebut dan diubahnya menjadi sebuah teknik jujutsu untuk menyerang atau mengusir makhluk kutukan yang mengganggu kehidupan manusia. Berbeda dengan dukun, mereka yang mempelajari teknik ini adalah seorang penyihir yang telah menempuh masa Pendidikan Ilmu Jujutsu dalam sebuah Lembaga resmi yang diawasi oleh penyihir senior lainnya, sehingga mereka yang bekerja pada bidang ini secara tidak langsung adalah para pekerja profesional dan memiliki masa studi untuk menunjang pekerjaan tersebut.

Pengguna ilmu sihir dalam dunia dukun cenderung menggunakan sebuah ilmu terlarang yang memang tabu untuk dipelajari di lingkungan masyarakat luas, sehingga mereka yang mempelajari hal ini akan langsung mendapat stigma negatif di mata masyarakat, oleh sebab itu mereka yang berprofesi menjadi dukun cenderung akan mengucilkan diri dari masyarakat dan menjauhi lingkungan yang ramai, agar mereka bisa mempelajari ilmu tersebut tanpa mengetahui omongan yang tidak menyenangkan mengenai dirinya yang berasal dari tetangga sekitar. Namun bagi beberapa orang di negara lain, dukun juga merupakan bagian dari kepercayaan yang mereka percayai, sehingga para dukun tersebut akan dianggap orang suci dan ahli dalam sebuah agama tertentu.
Sumber kekuatan bagi penyihir Jujutsu adalah energi kutukan. Kekuatan ini berasal dari perasaan negatif setiap manusia yang merasakan benci, dendam, dan hal-hal lain yang berupa perasaan negatif. Sehingga mereka yang berprofesi menjadi penyihir adalah mereka yang bisa mengendalikan perasaan negatif tersebut dan diubahnya menjadi sebuah teknik jujutsu untuk menyerang atau mengusir makhluk kutukan yang mengganggu kehidupan manusia. Berbeda dengan dukun, mereka yang mempelajari teknik ini adalah seorang penyihir yang telah menempuh masa Pendidikan Ilmu Jujutsu dalam sebuah Lembaga resmi yang diawasi oleh penyihir senior lainnya, sehingga mereka yang bekerja pada bidang ini secara tidak langsung adalah para pekerja profesional dan memiliki masa studi untuk menunjang pekerjaan tersebut.
Quote:
Source : Otakuverse.id
Quote:
Baca Juga :
Irian Jaya Pernah Muncul Di Arc One Piece?
Mengenal Pemilik Kutukan Ucapan Toge Inumaki Jujutsu Kaisen!
Luffy Jadi Senjata Rahasia SWORD?
Rurouni Kenshin Ulang Tahun Ke-25, Nobuhiro Watsuki Gambar Draft Kenshin Untuk Manga Baru!
Manga Fantasi Petualangan “Orient” Akan Di Adaptasi Jadi Anime!
Irian Jaya Pernah Muncul Di Arc One Piece?
Mengenal Pemilik Kutukan Ucapan Toge Inumaki Jujutsu Kaisen!
Luffy Jadi Senjata Rahasia SWORD?
Rurouni Kenshin Ulang Tahun Ke-25, Nobuhiro Watsuki Gambar Draft Kenshin Untuk Manga Baru!
Manga Fantasi Petualangan “Orient” Akan Di Adaptasi Jadi Anime!
Diubah oleh otakuverse.id 05-01-2021 19:38


tien212700 memberi reputasi
1
1.6K
Kutip
3
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan