Kaskus

Hobby

prenjakmaniaindAvatar border
TS
prenjakmaniaind
Cara Melatih Memulihkan Mental Prenjak Kepala Merah AMPUH
Bagaimana Cara Melatih / Memulihkan Mental Prenjak Kepala Merah ? Prenjak Mania Indonesia akan berbagi tips sesuai pengalaman Admin pribadi dalam merawat burung prenjak kepala merah dari mental yang belum petarung (fighter) sampai akhirnya mental prenjak si "Jegur" sudah sangat narung mentalnya.

Simak juga : Terapi Prenjak Agar Cepat Gacor

Melatih mental burung prenjak kepala merah tidaklah mudah, karena setiap burung mempunyai karakter yang berbeda-beda. Namun yang Admin jumpai bahwa burung prenjak kebanyakan bisa diatasi jika mentalnya down, dengan cara di rawat secara intensif hingga benar-benar normal kembali seperti mental awalnya yakni petarung.

Cara Melatih Memulihkan Mental Prenjak Kepala Merah AMPUH


Mental prenjak kepala merah bisa down secara tiba-tiba, dikarenakan bisa kalah kicau oleh burung prenjak liaran atau di trek oleh burung prenjak teman Anda. Mensiasati hal ini, Anda harus jeli / cermat dalam memilih burung prenjak kepala merah walo sudah gacor sekalipun.

Catatannya :

- Pilih burung yang sudah berumur 1–3tahun
- Seleksi umur prenjak kepala merah bisa dari warna abu-abu / klawunya yang pekat / dop
- Cermati karakter burung prenjak, dengan memahami karakter burung maka Anda bisa mengerti prenjak mana yang memiliki mental petarung atau tidak.

Cara Melatih Mental Burung Prenjak Kepala Merah yang Benar




1. Konsisten dalam merawat (beri pakan & minum)
2. Kebersihan kandang selalu dijaga
3. Jadikan Ulat Kandang sebagai Pakan Utama
4. Berikan EF / Extra Fooding (Kroto / Ulat Hongkong)
5. Terapi Mandi Malam
6. Mastering Suara Prenjak Betina yang ngetiiiir panjang

Sebenarnya masih banyak yang harus diulas disini terkait perawatan burung prenjak kepala merah. Sebaiknya Anda bisa simak tips terbarunya di Channel resmi kami di Omah Prenjak.

Simak juga : Cara Menjinakan Burung Prenjak Kepala Merah

Mungkin cukup sekian dulu, yang bisa Admin berikan kepada Anda. Semoga bermanfaat. Terimakasih.

Salam Ngalun, Syahdu.

Sumber artikel : https://www.seosatria.web.id/2020/11...l-prenjak.html
Diubah oleh prenjakmaniaind 14-11-2020 12:27
666fapfapAvatar border
evywahyuniAvatar border
tien212700Avatar border
tien212700 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
7.7K
3
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan