Kaskus

Hobby

c4punk1950...Avatar border
TS
c4punk1950...
Speaker HP Dari Botol Mineral Bekas


Speaker HP Dari Botol Mineral Bekas

Oke kali ini ane mau bikin speaker sederhana dari botol mineral bekas, setidaknya cara ini tidak membutuhkan waktu yang tak lama dan juga simple cara membuatnya.

Yang harus dilakukan pertama kali adalah mempersiapkan bahan dan alat apa saja yang kita perlukan untuk membuat speaker sederhana tersebut.


Quote:



Oke sekarang saatnya kita membuat prakarya sederhana yang simple tapi lumayanlah biar suara cempreng dari ponsel bisa redam dan lebih bulat.

Quote:


Gimana sudah disobek sesuai jalurnya, yuk kita ikuti langkah selanjutnya gan.

Quote:


Oke gimana sudah sukseskan ini langkah terakhir dari pembuatan speaker sederhana ala-ala ane sih. Mungkin kamu bisa membuat lebih bagus dari hasil pra karya ane, mungkin dengan hiasan tertentu atau di cat jadi warna warni. Itu jelas lebih seru.

Quote:


Berhubung ponsel perekam ane ponsel jadul, mohon maaf kalau hasil suara tidak indah seperti yang dibayangkan.

{thread_title}


Apalagi ketika membuat prakarya si meong dirumah bikin rusuh duh jadi repot dah gan, ga bisa fokus bikinnya.

Speaker HP Dari Botol Mineral Bekas

Setidaknya kamu bisa mencoba sendiri di rumah, usahakan hasilnya lebih bagus ya dari punya saya. Semoga tutorial ini berguna untuk kamu, selamat berkarya ya gan.

emoticon-I Love Indonesia

"Nikmati Membaca Dengan Santuy"
--------------------------------------
Tulisan : c4punk@2020
Pic : Dokumen Pribadi

Diubah oleh c4punk1950... 21-07-2020 11:04
AtkaHasenaAvatar border
l13skaAvatar border
Bgssusanto88Avatar border
Bgssusanto88 dan 12 lainnya memberi reputasi
13
2K
32
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan