- Beranda
- Komunitas
- Hobby
- Hobby & Community
Rekomendasi Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian Terbaik!


TS
bellayuanita
Rekomendasi Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian Terbaik!
Mancing ikan patin di kolam memang tergolong mudah apabila dibandingkan dengan mancing ikan patin sungai, karena apabila kita mancing ikan patin di kolam, ikan sudah pasti ada, kita hanya tinggal mengatur strategi serta umpan yang akan digunakan.
Berbeda dengan mancing ikan patin di sungai, selain masih meraba, lokasi yang kita pilih terkadang belum tentu ada ikannya. Maka itu faktor keberuntungan sangat berperan penting.

Selain menggunakan umpan yang sering digunakan dikehidupan liarnya, anda juga bisa melakukan racikan sendiri dengn cara membuat umpan mancing ikan patin di kolam, cara ini juga tergolong ampuh. Berikut ini kami akan memberikan Rekomendasi Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian Terbaik!
√ Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian I
Bahan-bahan yang digunakan:
1/2 kg pelet
5 lembar roti tawar
1/2 sendok makan terasi udang yang wangi dan segar
2 buah telor bebek mentah
Air panas secukupnya.
Langkah pembuatan umpan:
Taruh semua bahan yang diatas ke dalam satu wadah plastik lalu aduk dan tambahkan sedikit demi sedikit air agar bahan tersebut agak kenyal
Setelah semua bahan tercampur dengan rata kemudian bahan tersebut dimasukkan ke dalam kantong plastik
Lalu anda bisa membuat bulatan kecil untuk dijadikan umpan mata kail agar bagus bentuknya
Bentuklah adonan umpan yang sudah jadi tadi menjadi bulatan kecil
Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian pun sudah siap untuk digunakan.
√ Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian II
Bahan-bahan yang digunakan:
4 buah kinoy
1 bungkus susu bubuk
1 sdm tepung aci
4 telur bebek
1/2 ons kroto
Air panas secukupnya
Essen Semarwangi.
Langkah pembuatan umpan:
Pertama campurkan susu bubuk, air dan tepung aci sampai menjadi adonan yang kental kemudian tambahkan juga kuning telur dan kroto
Lalu aduk kembali hingga merata, setelah itu diamkan selama 30 menit kemudian kukus
Terakhir anda bisa menambahkan 5–8 tetes essen semarwangi untuk memperkuat aroma umpan
Untuk menggunakan umpan jenis ini pada saat memancing anda bsia mencampurkan adonan umpan tersebut dengan kinoy
Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian pun sudah siap untuk digunakan.
*)Untuk membuat umpan menjadi lebih berkualitas disarankan untuk menambahkan beberapa tetes essen oplosan ke dalam racikan umpan. Ini dilakukan agar aroma umpan menjadi lebih khas dan menyengat sehingga ikan akan lebih mudah untuk mendeteksi umpan dan langsung menyambarnya. Kami sangat merekomendasikan untuk menggunakan Essen Semarwangi yang sudah sangat ampuh untuk digunakan mancing ikan Patin Kolam Harian Terbaik!
Berbeda dengan mancing ikan patin di sungai, selain masih meraba, lokasi yang kita pilih terkadang belum tentu ada ikannya. Maka itu faktor keberuntungan sangat berperan penting.
Rekomendasi Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian Terbaik!

Selain menggunakan umpan yang sering digunakan dikehidupan liarnya, anda juga bisa melakukan racikan sendiri dengn cara membuat umpan mancing ikan patin di kolam, cara ini juga tergolong ampuh. Berikut ini kami akan memberikan Rekomendasi Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian Terbaik!
√ Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian I
Bahan-bahan yang digunakan:
1/2 kg pelet
5 lembar roti tawar
1/2 sendok makan terasi udang yang wangi dan segar
2 buah telor bebek mentah
Air panas secukupnya.
Langkah pembuatan umpan:
Taruh semua bahan yang diatas ke dalam satu wadah plastik lalu aduk dan tambahkan sedikit demi sedikit air agar bahan tersebut agak kenyal
Setelah semua bahan tercampur dengan rata kemudian bahan tersebut dimasukkan ke dalam kantong plastik
Lalu anda bisa membuat bulatan kecil untuk dijadikan umpan mata kail agar bagus bentuknya
Bentuklah adonan umpan yang sudah jadi tadi menjadi bulatan kecil
Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian pun sudah siap untuk digunakan.
√ Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian II
Bahan-bahan yang digunakan:
4 buah kinoy
1 bungkus susu bubuk
1 sdm tepung aci
4 telur bebek
1/2 ons kroto
Air panas secukupnya
Essen Semarwangi.
Langkah pembuatan umpan:
Pertama campurkan susu bubuk, air dan tepung aci sampai menjadi adonan yang kental kemudian tambahkan juga kuning telur dan kroto
Lalu aduk kembali hingga merata, setelah itu diamkan selama 30 menit kemudian kukus
Terakhir anda bisa menambahkan 5–8 tetes essen semarwangi untuk memperkuat aroma umpan
Untuk menggunakan umpan jenis ini pada saat memancing anda bsia mencampurkan adonan umpan tersebut dengan kinoy
Umpan Jitu Ikan Patin Kolam Harian pun sudah siap untuk digunakan.
*)Untuk membuat umpan menjadi lebih berkualitas disarankan untuk menambahkan beberapa tetes essen oplosan ke dalam racikan umpan. Ini dilakukan agar aroma umpan menjadi lebih khas dan menyengat sehingga ikan akan lebih mudah untuk mendeteksi umpan dan langsung menyambarnya. Kami sangat merekomendasikan untuk menggunakan Essen Semarwangi yang sudah sangat ampuh untuk digunakan mancing ikan Patin Kolam Harian Terbaik!
0
3.4K
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan