- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Hiiii..! Foto "PENAMPAKAN" 2 Sosok GORILLA HITAM Berpose Ini Bikin Netizen Bingung!


TS
fellgrey
Hiiii..! Foto "PENAMPAKAN" 2 Sosok GORILLA HITAM Berpose Ini Bikin Netizen Bingung!
FELLGREY
OFFICIAL THREAD
--------------------------------------------------------------------------------------------
Hiiii..! Foto "PENAMPAKAN" 2 Sosok GORILLA HITAM Berpose Ini Bikin Netizen Bingung!


Gorilla adalah hewan jenis primata terbesar, memiliki kaki dan tangan yang panjang,
gorilla juga termasuk binatang yang memiliki tingkat kecerdasan yang tinggi, bahkan beberapa penelitian yang sudah dilakukan telah membuktikan bahwa gorila mampu berkomunikasi menggunakan bahasa sandi,
tapi gorilla juga dikenal dengan kekuatannya yang luar biasa, bahkan butuh banyak manusia dewasa hanya untuk melumpuhkan satu ekor gorila dewasa,
jadi walaupun mereka terlihat lebih tenang, bukan berarti mereka tidak bisa bertingkah agresif apalagi terhadap sesuatu yang dianggapnya ada ancaman,
tapi baru-baru ini ada sebuah foto-foto unik dan lucu tentang kelakuan dua ekor gorilla yang menarik perhatian netizen dunia,
yaitu aksi kedua gorilla tersebut saat selfie bersama para penjaganya,
foto-foto ini diambil di taman nasional republik demokratik kongo, yang diposting dan dibagikan di halaman facebook,
kedua gorilla itu tampak sangat menikmati selfie bersama penjaganya dengan pose yang lucu dan mengundang senyum dan tawa dari netizen...


Kedua gorilla ini bernama NDAKASI dan MATABISI, keduanya adalah salah satu hewan yang ada didalam taman nasional virunga,
dari situs resminya virunga adalah taman nasional tertua di afrika, dan menjadi warisan dunia berdasarkan UNESCO,
yang juga menjadi tempat bagi satwa liar yang luar biasa termasuk gorilla gunung yang saat ini populasi terancam punah,
jadi dengan ramainya postingan tentang gorilla-gorilla menggemaskan ini hingga viral ke seluruh dunia, setidaknya memberikan edukasi kepada semua orang untuk menjaga kekayaan alam dan memahami kondisi realnya dilapangan,
kedua gorilla ini terlihat begitu terampil dan lucu dalam berpose didepan kamera,
bahkan mereka juga mampu bergaya dengan maksimal mirip dengan manusia, entah saat berfoto selfie atau foto biasa,

Malah karena terlihat begitu mirip dengan manusia, para netizen banyak yang mengira jika gorilla-gorilla itu adalah manusia yang sedang memakai kostum gorilla
tapi sayangnya ini adalah gorilla asli dan bukan manusia yang menggunakan kostum,
jadi siapa kira gorilla tidak jago dalam berpose didepan kamera? ndakasi dan matabisi membuktikannya

Ternyata gorilla bisa juga diajak selfie, cuma ngeri-ngeri sedap kalo tiba-tiba ngamuk kan bisa ribet urusannya



Ditunggu Komennya Ya Gansis....


"Sebuah tulisan santai,karena hidup terlalu melelahkan"
--------------------------------------
Tulisan : fellgrey
referensi : https://metro.co.uk/2019/04/20/goril...icers-9276776/
Pic : google


--------------------------------------------------------------------------------------------
Hiiii..! Foto "PENAMPAKAN" 2 Sosok GORILLA HITAM Berpose Ini Bikin Netizen Bingung!


Gorilla adalah hewan jenis primata terbesar, memiliki kaki dan tangan yang panjang,
gorilla juga termasuk binatang yang memiliki tingkat kecerdasan yang tinggi, bahkan beberapa penelitian yang sudah dilakukan telah membuktikan bahwa gorila mampu berkomunikasi menggunakan bahasa sandi,
tapi gorilla juga dikenal dengan kekuatannya yang luar biasa, bahkan butuh banyak manusia dewasa hanya untuk melumpuhkan satu ekor gorila dewasa,
jadi walaupun mereka terlihat lebih tenang, bukan berarti mereka tidak bisa bertingkah agresif apalagi terhadap sesuatu yang dianggapnya ada ancaman,
tapi baru-baru ini ada sebuah foto-foto unik dan lucu tentang kelakuan dua ekor gorilla yang menarik perhatian netizen dunia,
yaitu aksi kedua gorilla tersebut saat selfie bersama para penjaganya,
foto-foto ini diambil di taman nasional republik demokratik kongo, yang diposting dan dibagikan di halaman facebook,
kedua gorilla itu tampak sangat menikmati selfie bersama penjaganya dengan pose yang lucu dan mengundang senyum dan tawa dari netizen...


Kedua gorilla ini bernama NDAKASI dan MATABISI, keduanya adalah salah satu hewan yang ada didalam taman nasional virunga,
dari situs resminya virunga adalah taman nasional tertua di afrika, dan menjadi warisan dunia berdasarkan UNESCO,
yang juga menjadi tempat bagi satwa liar yang luar biasa termasuk gorilla gunung yang saat ini populasi terancam punah,
jadi dengan ramainya postingan tentang gorilla-gorilla menggemaskan ini hingga viral ke seluruh dunia, setidaknya memberikan edukasi kepada semua orang untuk menjaga kekayaan alam dan memahami kondisi realnya dilapangan,
kedua gorilla ini terlihat begitu terampil dan lucu dalam berpose didepan kamera,
bahkan mereka juga mampu bergaya dengan maksimal mirip dengan manusia, entah saat berfoto selfie atau foto biasa,

Malah karena terlihat begitu mirip dengan manusia, para netizen banyak yang mengira jika gorilla-gorilla itu adalah manusia yang sedang memakai kostum gorilla

tapi sayangnya ini adalah gorilla asli dan bukan manusia yang menggunakan kostum,
jadi siapa kira gorilla tidak jago dalam berpose didepan kamera? ndakasi dan matabisi membuktikannya


Ternyata gorilla bisa juga diajak selfie, cuma ngeri-ngeri sedap kalo tiba-tiba ngamuk kan bisa ribet urusannya











"Sebuah tulisan santai,karena hidup terlalu melelahkan"
--------------------------------------
Tulisan : fellgrey
referensi : https://metro.co.uk/2019/04/20/goril...icers-9276776/
Pic : google

Diubah oleh fellgrey 22-04-2019 04:32
22
19.5K
198


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan