- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita Dunia Hiburan
Cara Mudah Membuat Slime dengan Bahan Shampo


TS
ardi164
Cara Mudah Membuat Slime dengan Bahan Shampo
1. Cara Membuat Slime Dengan Shampoo
Cara membuat slime yang pertama adalah dengan menggunakan shampoo. Bahan ini sangat mudah didapat, bahkan sudah pasti tersedia di rumah sebagai peralatan mandi. Untuk membuat slime dari shampoo, Anda harus menambahkan bahan lain berupa garam halus dan slime activator berupa obat sariawan GOM yang bisa Anda beli di apotek.
Langkah-langkah membuat slime adalah:
● Siapkan 4 sdm shampoo dan 2 sdm garam. Aduk sampai tercampur merata.
● Aduk terus hingga adonannya menjadi kental.
● Tambahkan obat sariawan GOM untuk membuat tekstur slime menjadi lebih kenyal.
● Setelah itu masukkan adonan tersebut ke dalam lemari es selama kurang lebih 20 menit.
● Voila! Slime yang kenyal dan menggemaskan siap dimainkan.
Pemilihan shampoo yang paling bagus adalah yang memiliki tekstur kental seperti Dove dan Sunsilk. Cara membuat slime dengan shampoo dan garam mudah sekali bukan?
2. Cara Membuat Slime Dengan Shampoo dan Sunlight
Membuat slime dengan bahan dasar shampoo juga bisa dipadukan dengan sunlight. Sabun cuci piring ini akan menghasilkan slime yang berwarna bening. Anda bisa menggunakan shampoo dengan berbagai merk. Namun, yang paling recommended adalah shampoo dengan merek Lifebuoy.
Langkah-langkahnya sangat mudah dan dijamin bisa dipraktekkan oleh siapa saja termasuk anak-anak. Namun harus tetap dalam pengawasan orang dewasa ya. Nah, langsung saja ini dia tutorialnya:
● Siapkan bahan berupa sabun cuci piring sunlight (boleh juga menggunakan merek lain seperti Mama Lemon) dan shampoo.
● Campurkan kedua bahan menggunakan plastik dengan perbandingan shampoo : sunlight (2 : 1).
● Aduk dengan cepat selama 2 menit.
● Jika sudah tercampur bisa langsung Anda letakkan dalam freezer selama kurang lebih 20 menit.
● Keluarkan dari freezer dan jadilah slime kenyal berwarna bening yang menggemaskan.
Cara membuat slime tersebut memang mudah, tetapi kurang awet saat dimainkan. Pada udara yang panas, slime akan meleleh dengan cepat.

Cara membuat slime yang pertama adalah dengan menggunakan shampoo. Bahan ini sangat mudah didapat, bahkan sudah pasti tersedia di rumah sebagai peralatan mandi. Untuk membuat slime dari shampoo, Anda harus menambahkan bahan lain berupa garam halus dan slime activator berupa obat sariawan GOM yang bisa Anda beli di apotek.
Langkah-langkah membuat slime adalah:
● Siapkan 4 sdm shampoo dan 2 sdm garam. Aduk sampai tercampur merata.
● Aduk terus hingga adonannya menjadi kental.
● Tambahkan obat sariawan GOM untuk membuat tekstur slime menjadi lebih kenyal.
● Setelah itu masukkan adonan tersebut ke dalam lemari es selama kurang lebih 20 menit.
● Voila! Slime yang kenyal dan menggemaskan siap dimainkan.
Pemilihan shampoo yang paling bagus adalah yang memiliki tekstur kental seperti Dove dan Sunsilk. Cara membuat slime dengan shampoo dan garam mudah sekali bukan?
2. Cara Membuat Slime Dengan Shampoo dan Sunlight
Membuat slime dengan bahan dasar shampoo juga bisa dipadukan dengan sunlight. Sabun cuci piring ini akan menghasilkan slime yang berwarna bening. Anda bisa menggunakan shampoo dengan berbagai merk. Namun, yang paling recommended adalah shampoo dengan merek Lifebuoy.
Langkah-langkahnya sangat mudah dan dijamin bisa dipraktekkan oleh siapa saja termasuk anak-anak. Namun harus tetap dalam pengawasan orang dewasa ya. Nah, langsung saja ini dia tutorialnya:
● Siapkan bahan berupa sabun cuci piring sunlight (boleh juga menggunakan merek lain seperti Mama Lemon) dan shampoo.
● Campurkan kedua bahan menggunakan plastik dengan perbandingan shampoo : sunlight (2 : 1).
● Aduk dengan cepat selama 2 menit.
● Jika sudah tercampur bisa langsung Anda letakkan dalam freezer selama kurang lebih 20 menit.
● Keluarkan dari freezer dan jadilah slime kenyal berwarna bening yang menggemaskan.
Cara membuat slime tersebut memang mudah, tetapi kurang awet saat dimainkan. Pada udara yang panas, slime akan meleleh dengan cepat.



anasabila memberi reputasi
1
5.5K
0


Komentar yang asik ya


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan