Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

frontalbabyAvatar border
TS
frontalbaby 
5 Jenis Kesuksesan Berdasarkan Falsafah Sunda


emoticon-Kiss (S) Halooo agan-sista sejagad Kaskus.. emoticon-Kiss (S)
emoticon-Kiss

Ketemu lagi dengan frontalbaby yang siap menyajikan thread yang mudah-mudahan menarik dan bermanfaat buat agan-sista semua.. emoticon-Embarrassment



Sukses adalah impian semua orang. Namun, definisi 'sukses' itu tentu saja berbeda antara satu orang dengan yang lainnya. Meski demikian, ada kecenderungan pemahaman definisi 'sukses' yang sama bagi sekelompok orang yang mendiami suatu wilayah dalam kurun waktu tertentu. Faktor geografis, antropologis, sosiologis, ekonomi, psikososial, dan lainnya mempengaruhi kelompok masyarakat dalam membangun pandangan dan pemahaman terhadap makna kata 'sukses'.

Dalam thread ini, ane akan membahas definisi 'sukses' bagi orang Sunda berdasarkan falsafah Sunda. Meskipun tulisan mengenai falsafah Sunda sulit ditemukan, ada beberapa buku yang bisa dijadikan referensi. Dr. Edi Ekadjati menulis 3 buah buku hasil penelitiannya pada tahun 1980. Ketiga buku itu berjudul Pandangan Hidup Orang Sunda Seperti Tercermin dalam 'Tradisi Lisan dan Sastra Sunda' (1987), Pandangan Hidup Orang Sunda Seperti Tercermin dalam Tradisi Lisan dan Sastra Sunda; Penelitian Tahap II (Konsistensi dan Dinamika) (1987), dan Pandangan Hidup Orang Sunda Seperti Tercermin dalam Kehidupan Masyarakat Dewasa Ini (1988/1989).

Jika dirangkum, maka kesuksesan berdasarkan falsafah Sunda itu begini, gan-sist..

emoticon-2 Jempol

Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Quote:


Begitulah kesuksesan berdasarkan falsafah Sunda yang ane baca. Jika mengingat lagi pelajaran Budaya Sunda semasa sekolah, 5 jenis kesuksesan itu sejalan dengan prinsip hidup Orang Sunda; cageur, bageur, bener, siger, pinter yang bermakna 'sehat, baik, benar, terampil, dan pintar. Pada dasarnya, kelima jenis kesuksesan itu saling berkaitan dan harus dijalankan beriringan agar seimbang. Jika salah satunya tidak dijalankan dengan baik, maka akan mempengaruhi kesuksesan di dalam hal lainnya.

Segitu dulu deh thread ane. Terima kasih buat agan-sista semua yang udah mampir buat baca, komen, dan rate thread ane. Buat yang mau kirim cendol juga boleh banget loh emoticon-Cendol (S)

Mohon maaf kalo ada kata-kata yang kurang berkenan di hati agan-sista emoticon-Embarrassment.

emoticon-Kiss (S) See you on my next thread emoticon-Kiss (S)
emoticon-Maaf Aganwati

Referensi:
Quote:


Sumber gambar: Google

Diubah oleh frontalbaby 12-03-2018 14:48
0
2.3K
11
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan