- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Game ps1 dengan Playable Character terbanyak.


TS
reif
Game ps1 dengan Playable Character terbanyak.
Selamat datang ditrit ane.... 
Game ps1 dengan Playable Character terbanyak.

ruanggame.com -- Playable Character adalah karakter didalam game yang bisa dimainkan atau dikendalikan oleh pemain, banyak game yang mengijinkan pemkain hanya memakai 1 karakter saja dan banyak pula game yang memberikan pilihan kepada pemain untuk memilih sendiri karakter yang akan pemain mainkan.
Ini dia beberapa game ps1 dengan pilihan playable caaracter dengan jumlah yang sangat banyak, langsung saja.
Chrono Cross.
Jumlah Karakter : 45.
Genre : RPG.
Tahun Rilis : 1999.
Publisher : SquareSoft.

Sequel dari game fenomenal Chrono Trigger yang dirilis pada tahun 1996.
berbeda dengan Chrono Trigger yang mengambil tema menjelajah waktu, Chrono Cross mengambil tema yang sedikit berbeda, yaitu menjelajah dunia paralel/dunia alternatif.
Cerita berawal saat karakter utama yang bernama Serge tertidur dipantai, saat bangun dan kembali kedesa tempat dia tinggal ternyata penduduk desa tidak ada yang mengenali serge dan menurut penduduk desa Serge sudah meninggal sejak kecil. lantas apa yang terjadi pada Serge dan mengapa penduduk desa mengatakan dia sudah meninggal, jawabanya bisa pemain dapatkan dengan memainkan game ini.
Selain cerita yang menarik game ini juga mempunyai grafik yang sangat bagus untuk ukuran Playstation dan terlebih lagi Chrono Cros menyediakan 12 ending dan 45 karakter yang berbeda.
WWF SmackDown! 2: Know Your Role..
Jumlah Karakter : 54 Karakter.
Genre : Sports, Wrestling
Tahun Rilis : 2000
publisher : THQ

"if you smell what The Rock is cooking"
pasti masih ada yang masih ingat, pertunjukan gulat WWF pernah sangat populer ditanah air.
dalam game ini kalian bisa terdapat banyak pilihan pegulat yang bisa dimainkan, banyak juga gerakan-gerakan keren ala SmackDown. game ini juga bisa dimainkan 4 pemain mengunakan MultiTap.
WWF SmackDown! 2: Know Your Role menyediakan 54 pegulat namun jika kalian memainkan Carrer Mode maka kalian bisa membuka pegulat rahasia, dan satu lagi ini game dewasa ya banyak gerakan berbahaya yang tidak pantas dan ditonton oleh anak kecil.
Digimon World
Jumlah Karakter : 65 Karakter.
Genre : Digital Pet.
Tahun Rilis : 1999-2000
publisher : Bandai.

Diangkat dari mainan Digimon Virtual Pet yang dikeluarkan oleh bandai pada tahun 1997, tidak ada karakter dan referensi dari film kartunya.
Cerita dimulai saat banyak digimon kehilangan ingatan dan mulai meningalkan kota, kota yang ramai menjadi sepi, maka dibawalah seorang anak dari dunia nyata untuk mencari dan berbicara dengan para digimon agar mau kembali kekota dan menjadikan kota kembali ramai.
Seperti pada Digimon VPet, awalnya pemain diberi partner digimon untuk dipelihara dan diajak berpetualang, nantinya digimon bisa berevolusi menjadi berbagai macam bentuk, bisa jadi agumon yang pemain pelihara berubah menjadi Tyranomon, Greymon atau bahkan Sukamon tergantung bagaimana pemain merawatnya.
Digimon bisa berubah menjadi 65 macam digimon tergantung bagaiman pemain merawat, melatih dan membesarkan digimon, dan dengan mengunakan Cheat Device macam Gameshark atau Action Replay digimon yang tersedia sebanyak 127.
Suikoden 1&2
Jumlah Karakter : 76 Karakter.
Genre : RPG.
Tahun Rilis :Suikoden 1 (1995), Suikoden 2 (1998-200)
publisher : Konami.

Cerita suikoden dibuat dari novel klasik cina yang menceritakan 108 Stars Of Destiny yang bersatu melawan penguasa yang lalim nan kejam.
Fokus utama dari game ini adalah merekrut 108 Stars Of Destiny yang nantinya berguna untuk memperkuat tentara dan membangun kastil agar jauh lebih besar dan ramai, pemain bisa merekrut koki, petani bahkan pedagang agar nantinya terdapat toko dikastil pemain.
Messkipun 108 karakter yang bisa direkrut tetapi tidak semuanya Playable/bisa dimainkan dalam pertarungan normal, sebagian karakter cuma membuka toko, penginapan, atau cuma mondar-mandir dikastil.
Menurut halaman wiki berikut, suikoden 1 terdapat 78 karakter yang bisa dimainkan (2 diantaranya karakter temperory/numpang lewat, tersisa 76.
Sedang suikoden 2 menurut halaman wiki berikut, suikoden 2 ada 80 karakter(1 karakter numpang lewat dan 3 karakter pilihan, tersisa 76.
karakter numpang lewat maksudnya karakter yang bergabung namun tidak permanen, misal Jowy(suikoden 2) atau Ted dan Odesa (Suikoden 1)
karakter pilihan maksudnya saat hero disuruh memilih 2 atau lebih karakter yang akan direkrut, karakter yang terpilih akan menjadi Star Of Destiny dan yang tidak terpilih tidak menjadi playable karakter, Misal pilihan untuk merekrut antara Valeria & Kasumi atau pilihan antara Abizboah, Siegfried & Feather
baik Suikoden 1 & 2 ada 76 jika pemain dengan jujur tanpa mengunakan Cheat Device. jumlah karakter yang sangat banyak untuk genre RPG
Tobal 2
Jumlah Karakter : 200 Karakter.
Genre : Fighting
Tahun Rilis : 1997
publisher : SquareSoft..

Tobal masuk rekor dalam Guinness World Record sebagai game pertarungan dengan karakter terbanyak dengan total jumlah 200 pilihan karakter, dan sampai saat ini belum ada yang game pertarungan dengan jumlah karakter lebih banyak dari jumlah karakter yang disediakan Tobal 2.
Sebenarnya karakter digame ini cuma ada 15, tapi dalam Quest Mode karakter bisa menjelajahi dungeon dan melawan monster, monster yang dilawan bisa ditangkap dan monster yang tertangkap bisa dimainkan dimode lainya, total monster yang bisa ditangkap ada 185 monster, ditambah 15 karakter non mosnter dan bos, tobal menyediakan 200 pilihan karakter.
Digimon World 2
Jumlah Karakter : 235 Karakter/Digimon.
Genre : RPG.
Tahun Rilis : 1999-2000
publisher : Bandai.

Meskipun Digimon World 2 adalah sequel dari Digimon World yang pertama, namun game ini tidak pantas disebut sebagai sequel, game ini mempunyai gameplay dan genre yang berbeda dari game pertamanya, terlebih tidak ada hubungan cerita dan karakter dari kedua game tersebut, bisa dikatakan Digimon World 2 sebuah game yang baru dan tidak ada hubungan dengan film kartun ataupun game digimon manapun, persamaanya cuma satu, yaitu digimon
Didunia digital selama ribuan tahun manusia dan digimon hidup berdampingan dan saling membantu satu sama lain, namun tiba-tiba banyak digimon menjadi liar dan menyerang manusia, Akira(karakter utama) adalah anggota Rokie dari Guard Teams yang bertugas melindungi kota, pemain harus mencari tahu apa yang sebenarnya terjadi dan menyelamatkan Dunia Digital.
Game ini lebih fokus pada menaikan level digimon, mengabungkan digimon lalu kemudian mendapatkan teknik baru, 235 digimon bisa kalian pilih untuk menemani petualangan kalian,dan 12 digimon cuma bisa didapatkan dengan mengunakan Cheat Device.
Monster Rancher 1&2
Jumlah Karakter : 392 Karakter.
Genre : simulation.
Tahun Rilis : 1999
publisher : Tecmo.

Game memelihara monster yang diangkat menjadi film kartun dan pernah tayang distasiun televisi lokal.
Game ini nyaris tanpa cerita, pemain bisa memelihara monster, memberi porsi makan dan latihan mingguan, mengikuti turnamen dan berpetualang dengan monster kalian, tentu saja pemain bisa mengadu monster yang dipelihara dengan monster milik pemain lain yang telah disimpan kedalam memory card.
jumlah monster yang bisa dipelihara sebanyak 392 monster dan 10 monster cuma bisa didapatkan dengan cheat Engine.
Nah itu dia game dengan jumlah karakter terbanyak yang pernah hadir di konsol PS1, apabilah kalian tahu ada game ps1 lain dengan jumlah karakter banyak silahkan tulisakan komentar kalian.
Sumber blog ane

Game ps1 dengan Playable Character terbanyak.

ruanggame.com -- Playable Character adalah karakter didalam game yang bisa dimainkan atau dikendalikan oleh pemain, banyak game yang mengijinkan pemkain hanya memakai 1 karakter saja dan banyak pula game yang memberikan pilihan kepada pemain untuk memilih sendiri karakter yang akan pemain mainkan.
Ini dia beberapa game ps1 dengan pilihan playable caaracter dengan jumlah yang sangat banyak, langsung saja.
Quote:
Chrono Cross.
Jumlah Karakter : 45.
Genre : RPG.
Tahun Rilis : 1999.
Publisher : SquareSoft.

Sequel dari game fenomenal Chrono Trigger yang dirilis pada tahun 1996.
berbeda dengan Chrono Trigger yang mengambil tema menjelajah waktu, Chrono Cross mengambil tema yang sedikit berbeda, yaitu menjelajah dunia paralel/dunia alternatif.
Cerita berawal saat karakter utama yang bernama Serge tertidur dipantai, saat bangun dan kembali kedesa tempat dia tinggal ternyata penduduk desa tidak ada yang mengenali serge dan menurut penduduk desa Serge sudah meninggal sejak kecil. lantas apa yang terjadi pada Serge dan mengapa penduduk desa mengatakan dia sudah meninggal, jawabanya bisa pemain dapatkan dengan memainkan game ini.
Selain cerita yang menarik game ini juga mempunyai grafik yang sangat bagus untuk ukuran Playstation dan terlebih lagi Chrono Cros menyediakan 12 ending dan 45 karakter yang berbeda.
Quote:
WWF SmackDown! 2: Know Your Role..
Jumlah Karakter : 54 Karakter.
Genre : Sports, Wrestling
Tahun Rilis : 2000
publisher : THQ

"if you smell what The Rock is cooking"
pasti masih ada yang masih ingat, pertunjukan gulat WWF pernah sangat populer ditanah air.
dalam game ini kalian bisa terdapat banyak pilihan pegulat yang bisa dimainkan, banyak juga gerakan-gerakan keren ala SmackDown. game ini juga bisa dimainkan 4 pemain mengunakan MultiTap.
WWF SmackDown! 2: Know Your Role menyediakan 54 pegulat namun jika kalian memainkan Carrer Mode maka kalian bisa membuka pegulat rahasia, dan satu lagi ini game dewasa ya banyak gerakan berbahaya yang tidak pantas dan ditonton oleh anak kecil.
Quote:
Digimon World
Jumlah Karakter : 65 Karakter.
Genre : Digital Pet.
Tahun Rilis : 1999-2000
publisher : Bandai.

Diangkat dari mainan Digimon Virtual Pet yang dikeluarkan oleh bandai pada tahun 1997, tidak ada karakter dan referensi dari film kartunya.
Cerita dimulai saat banyak digimon kehilangan ingatan dan mulai meningalkan kota, kota yang ramai menjadi sepi, maka dibawalah seorang anak dari dunia nyata untuk mencari dan berbicara dengan para digimon agar mau kembali kekota dan menjadikan kota kembali ramai.
Seperti pada Digimon VPet, awalnya pemain diberi partner digimon untuk dipelihara dan diajak berpetualang, nantinya digimon bisa berevolusi menjadi berbagai macam bentuk, bisa jadi agumon yang pemain pelihara berubah menjadi Tyranomon, Greymon atau bahkan Sukamon tergantung bagaimana pemain merawatnya.
Digimon bisa berubah menjadi 65 macam digimon tergantung bagaiman pemain merawat, melatih dan membesarkan digimon, dan dengan mengunakan Cheat Device macam Gameshark atau Action Replay digimon yang tersedia sebanyak 127.
Quote:
Suikoden 1&2
Jumlah Karakter : 76 Karakter.
Genre : RPG.
Tahun Rilis :Suikoden 1 (1995), Suikoden 2 (1998-200)
publisher : Konami.

Cerita suikoden dibuat dari novel klasik cina yang menceritakan 108 Stars Of Destiny yang bersatu melawan penguasa yang lalim nan kejam.
Fokus utama dari game ini adalah merekrut 108 Stars Of Destiny yang nantinya berguna untuk memperkuat tentara dan membangun kastil agar jauh lebih besar dan ramai, pemain bisa merekrut koki, petani bahkan pedagang agar nantinya terdapat toko dikastil pemain.
Messkipun 108 karakter yang bisa direkrut tetapi tidak semuanya Playable/bisa dimainkan dalam pertarungan normal, sebagian karakter cuma membuka toko, penginapan, atau cuma mondar-mandir dikastil.
Menurut halaman wiki berikut, suikoden 1 terdapat 78 karakter yang bisa dimainkan (2 diantaranya karakter temperory/numpang lewat, tersisa 76.
Sedang suikoden 2 menurut halaman wiki berikut, suikoden 2 ada 80 karakter(1 karakter numpang lewat dan 3 karakter pilihan, tersisa 76.
karakter numpang lewat maksudnya karakter yang bergabung namun tidak permanen, misal Jowy(suikoden 2) atau Ted dan Odesa (Suikoden 1)
karakter pilihan maksudnya saat hero disuruh memilih 2 atau lebih karakter yang akan direkrut, karakter yang terpilih akan menjadi Star Of Destiny dan yang tidak terpilih tidak menjadi playable karakter, Misal pilihan untuk merekrut antara Valeria & Kasumi atau pilihan antara Abizboah, Siegfried & Feather
baik Suikoden 1 & 2 ada 76 jika pemain dengan jujur tanpa mengunakan Cheat Device. jumlah karakter yang sangat banyak untuk genre RPG
Quote:
Tobal 2
Jumlah Karakter : 200 Karakter.
Genre : Fighting
Tahun Rilis : 1997
publisher : SquareSoft..

Tobal masuk rekor dalam Guinness World Record sebagai game pertarungan dengan karakter terbanyak dengan total jumlah 200 pilihan karakter, dan sampai saat ini belum ada yang game pertarungan dengan jumlah karakter lebih banyak dari jumlah karakter yang disediakan Tobal 2.
Sebenarnya karakter digame ini cuma ada 15, tapi dalam Quest Mode karakter bisa menjelajahi dungeon dan melawan monster, monster yang dilawan bisa ditangkap dan monster yang tertangkap bisa dimainkan dimode lainya, total monster yang bisa ditangkap ada 185 monster, ditambah 15 karakter non mosnter dan bos, tobal menyediakan 200 pilihan karakter.
Quote:
Digimon World 2
Jumlah Karakter : 235 Karakter/Digimon.
Genre : RPG.
Tahun Rilis : 1999-2000
publisher : Bandai.

Meskipun Digimon World 2 adalah sequel dari Digimon World yang pertama, namun game ini tidak pantas disebut sebagai sequel, game ini mempunyai gameplay dan genre yang berbeda dari game pertamanya, terlebih tidak ada hubungan cerita dan karakter dari kedua game tersebut, bisa dikatakan Digimon World 2 sebuah game yang baru dan tidak ada hubungan dengan film kartun ataupun game digimon manapun, persamaanya cuma satu, yaitu digimon
Didunia digital selama ribuan tahun manusia dan digimon hidup berdampingan dan saling membantu satu sama lain, namun tiba-tiba banyak digimon menjadi liar dan menyerang manusia, Akira(karakter utama) adalah anggota Rokie dari Guard Teams yang bertugas melindungi kota, pemain harus mencari tahu apa yang sebenarnya terjadi dan menyelamatkan Dunia Digital.
Game ini lebih fokus pada menaikan level digimon, mengabungkan digimon lalu kemudian mendapatkan teknik baru, 235 digimon bisa kalian pilih untuk menemani petualangan kalian,dan 12 digimon cuma bisa didapatkan dengan mengunakan Cheat Device.
Quote:
Monster Rancher 1&2
Jumlah Karakter : 392 Karakter.
Genre : simulation.
Tahun Rilis : 1999
publisher : Tecmo.

Game memelihara monster yang diangkat menjadi film kartun dan pernah tayang distasiun televisi lokal.
Game ini nyaris tanpa cerita, pemain bisa memelihara monster, memberi porsi makan dan latihan mingguan, mengikuti turnamen dan berpetualang dengan monster kalian, tentu saja pemain bisa mengadu monster yang dipelihara dengan monster milik pemain lain yang telah disimpan kedalam memory card.
jumlah monster yang bisa dipelihara sebanyak 392 monster dan 10 monster cuma bisa didapatkan dengan cheat Engine.
Nah itu dia game dengan jumlah karakter terbanyak yang pernah hadir di konsol PS1, apabilah kalian tahu ada game ps1 lain dengan jumlah karakter banyak silahkan tulisakan komentar kalian.
Sumber blog ane
Diubah oleh reif 04-08-2016 21:51
0
15.4K
Kutip
65
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan