- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Lounge Pictures
(Video) Beginilah Proses Pembuatan Stik Es Krim di Pabrik Stik Es Krim Purbalingga


TS
zaenudinzanno
(Video) Beginilah Proses Pembuatan Stik Es Krim di Pabrik Stik Es Krim Purbalingga
Bismillahirrahmanirrahin

baik teman-teman dalam artikel ini kita akan membahas tentang profil pabrik stik es krim terbesar di Indonesia di mana ini dibuat secara tradisional dengan system plasma , dan ini adalah pabrik stik es krim untuk para konsumen UMKM dimana dibuat oleh pabrik stik es krim Exxowood Purbalingga Jawa Tengah ,

mungkin kalian sudah terbiasa menggunakan stik es krim untuk konsumsi ,walaupun demikian sebenarnya tidak hanya digunakan untuk konsumsi stik es krim saja tapi beberapa para penjual makanan digunakan untuk seperti puding juga nugget nugget murah yang dijual kepada anak-anak dan kualitas yang digunakan berbeda dengan stik es krim yang digunakan oleh para produsen stik es krim krim besar seperti Walls atau Campina maupun beberapa produsen stik es krim yang biasa ada di Indomaret dan Alfamart

kalau anda perhatikan para penjual makanan makanan seperti sosis frozen, food menggunakan es krim yang berbeda yaitu stik es krim yang terbuat dari bahan kayu albasia yang di sini kita akan melihat profil dari salah satu produsen stik es krim grosir stik es krim atau boleh menyebutnya dengan pabrik stik es krim Exxowood yang terletak di desa Kalimanah Kulon Kecamatan Kalimanah Kabupaten Purbalingga

ada di sini pemiliknya adalah Bapak Zaenudin Akil yang merupakan tokoh masyarakat dan sudah 15 tahun menjalankan usaha stik es krim ini baik stik es krim albasia , stik es krim pinus dan stik es krim warna dan pelanggannya sudah mencapai ratusan pelanggan di seluruh Indonesia Dari Surabaya Bandung Jakarta dan banyak lagi

stik es krim adalah usaha yang memiliki keuntungan yang sangat kecil tapi memang kebutuhannya terus berlanjut sehingga bisa untuk jalan terus kedepannya dan kita akan melihat bagaimana sebenarnya proses pembuatan stik es krim di sini

pertama kita akan membahas tentang bahan baku yang digunakan, bahan baku yang digunakan adalah kayu albasia sejenis kayu yang umum ditanam di wilayah pulau Jawa dengan tekstur kayu yang tidak terlalu keras. dan bisa dibilang lembut dan empuk ini berbeda dengan Stik es krim yang digunakan produk-produk es krim yang anda temukan di Indomaret Alfamart seperti Walls , mereka menggunakan kayu sejenis pinus atau bahkan banyak sekali jenis yang tidak diketahui karena mereka mendatangkan stik es krimnya dari luar negeri dan di sana Mereka menggunakan obat sehingga apapun jenis kayunya hasilnya akan sama sementara di sini masih tradisional.

Nah kayu albasia ini didapatkan dari pabrik-pabrik stik es krim. maksudnya pabrik pengolahan kayu lapis yang ada di sekitar wilayah Purbalingga

jadi ke sini hasil limbah dari pabrik kayu lapis tersebut diolah kembali menjadi stik es krim yang dulunya sebenarnya Hasil tersebut dibakar begitu saja di lapangan lapangan tapi kemudian diolah menjadi stik es krim sehingga memiliki nilai ekonomi yang cukup untuk bisa hidup dari situ

di sini kemudian setiap satu minggu satu truk di-drop kepada para pekerja kemudian para pekerja ini akan melakukan pemotongan atau perajangan dengan ukuran masing-masing sekitar 11 cm dengan lebar 1 cm kayu lapis ini adalah sekitar 1 mm sampai 2 mm rata-rata sekitar 1 mm sampai 1 setengah mm ke sini akan diproses untuk dipotong-potong di lembaran-lembaran besar yang bisa sampai setengah meter 1 meter atau 2 meter itu akan dipotong-potong menjadi lebih kecil kisaran 10 * 10 cm atau 11 * 11 cm
dipotong lebih kecil menjadi masing-masing 10 * 1 cm. Jadi sudah lebih terlihat seperti potongan-potongan produk dari stik es krim dan ini di satu tempat hanya ditugaskan untuk memproduksi hal ini aja, ya itu untuk melakukan pemotongan dengan ukuran gambarnya seperti itu namanya

para warga binaan pabrik stik es krim ini mengumpulkan sampai banyak kadang-kadang kalau anda pergi ke rumah warga yang menjadi Mitra pabrik stik es krim exxowood sana sampai Satu kamar penuh dengan kayu stik es krim yang sudah ditumpuk dan diikat dengan rapi.
Setelah itu nanti akan angkut kembali ke pabrik dan berikan kepada Mitra pabrik stik es krim exxowood yang lain dimana proses selanjutnya adalah pengamplasan penghalusan dan juga agar ujung-ujung dari stik es krim ini menjadi oval sehingga sudah akan terlihat dan disini prosesnya ada dua jenis proses yang pertama adalah proses manual menggunakan tangan
di sini memang harus kita akui bahwa untuk proses yang menggunakan tangan amplas hasilnya jauh lebih rapi namun kendalanya adalah proses pengerjaan yang lebih lama ketimbang menggunakan mesin yang di sisi yang kedua adalah menggunakan mesin ini lebih cepat dan kita lebih sering menggunakan proses mesin ketimbang tangan, tapi tangan juga tetap kita gunakan juga dalam prosesnya

di sini sudah menjadi proses di mana es krim tersebut sudah dalam kondisi ukuran standar yang kemudian akan dikemas dan diplastikin dan dimasukkan ke dalam dus dus dengan ukuran standar dan siap untuk dibawa dan dipasarkan ke masyarakat luas. Seperti lah proses dari pembuatan stik es krim Anda bisa lihat sendiri. di foto-foto ini dan untuk selanjutnya Anda bisa lihat di youtube, channel youtube pabrik stik es krim Exxowood .

untuk Anda yang berminat untuk melakukan pemasangan order grosir stik es krim silakan hubungin Bapak Zaenudin Akil silahkan cari saja di media social : PABRIK STIK ES KRIM EXXOWOOD. kira-kira seperti itu kawan-kawan proses produksi pabri stik es krim dan grosir nya bisa langsung saja lihat Instagramnya di pabrik stik es krim Exxowood .

Pernahkan agan membayangkan bagaimana stik es krim dibuat? Stik es krim yang dulunya hanya untuk es krim dengan ukuran rata rata 1 cm x 10 cm kini sudah tidak lagi digunakan hanya untuk es krim namun sudah banyak digunakan oleh siswa sekolah untuk prakarkya tugas sekolah.

tidak hanya itu banyak juga ukm yang menjual kerajinan tangan yang dibuat dari stik berbahan kayu albasia ini.

Selain itu salon kecantikan pun menggunakan stik ini untuk mengaduk krim di salon mereka, karena selain murah, penggunaanya yang sekali pakai sangat praktis.

Merebaknya cemilan nugget yang digoreng di kaki lima kini juga menggunakan stik es krim karena ukurannya yang lebih besar dibandingkan cilok.

Beberapa Produsen stik lokal membuat stik dari bahan kayu albasia dan ada juga yang membuatnya dari kayu pinus, namun lantaran permintaan stik es krim dari kayu pinus sedikit maka albasia lebih banyak digunakan oleh para pengrajin.

di Jawa Tengah tepatnya di Purbalingga selain terkenal sebagai kota Knalpot, rambut dan alis palsu atau wig ada juga Industri yang cukup banyak tersebar di kota ini yaitu pembuatan stik es krim.

bahan baku yang cukup melimpah membuat salah satu usaha keluarga milik Zaenudin Akil dari pabrik stik es krim exxowood terus memproduksi stik es krim ini. untuk grosir stik es krim

bahan baku diperoleh dari pabrik pengolahan kayu sekitar dan kemudian olah dan dipotong dengan ukuran standar. Tidak hanya bapak zaenudin akil yang memiliki usaha pembuatan batang stik es krim, di kotanya beberapa keluarga memproduksi stik es krim, biasanya permintaan dari orang pasar yang memang sudah langganan menjualnya ke pasar di kota purwokerto dan juga mendistribusikannya ke toko toko kecil di wilayah Banyumas.

memang tidak hanya di purbalingga, wilayah Banyumas hingga Cilacap bisa dibilang cukup banyak memiliki usaha rumahan keluarga yang memproduksi batang stik es krim.

Beberapa pabrik besar kadang datang untuk memesan, namun kadang terkendala di masalah pembayaran yang maunya belakangan. bagi pengrajin rumahan tentu saja persyaratan tersebut cukup membebani. meski order yang diminta kadang dalam jumlah fantastis, para pengrajin enggan mengambil resiko kehilangan karena belum jelas pertanggun jawabannya.

dan ini adalah salah satu video yang diambil dalam proses sederhana pembuatan stik es krim :
1. batang yang sudah dikeringkan selama beberapa hari kemudian dipotong dengan ukuran khusus akan dijepit di slot kayu yang sudah disediakan.
2. stik dimasukan ke slot kayu tersebut dan kemudian diserut dengan serutan yang memiliki mata pisau khusus
3. setelah itu stik tersebut diamplas dengan amplas khusus
4. selesai kemudian dipilah yang bagus dan setelah itu dipacking.

proses penyerutan ke packing hanyak membutuhkan 1-2 jam yang biasanya dijual perkarung dan juga per dus, kayu yang digunakan adalah albasia dan juga kayu pinus, ada stik es krim standar dan juga ada sendok es krim , segala stik es krim baik stik es krim pinus maupun stik es krim albasia ada di sini , pabrik stik es krim exxowood










Berikut Videonya



sumber :
https://www.youtube.com/channel/UCm4hMag96fHViQrOAMlPkDA/videos
https://pabrikstikeskrim.wordpress.com/

Diubah oleh zaenudinzanno 26-08-2022 21:55




fearmund dan 4iinch memberi reputasi
2
15.4K
22


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan