tetes.tintaAvatar border
TS
tetes.tinta
Ujung Tanggul Kali Gelis
Mulustrasi


Setelah sekian lama menjadi silent rider forum sfth.akhir nya ada sebuah keinginan untuk menulis. newbie,amatiran dan apalah namanya buat seorang pemula.yang penting coba aja dulu....

Kisah ini menceritakan tentang perjalanan sebuah keluarga.
Seorang janda dengan tujuh anak nya.
Tokoh utama di sini bernama erwin,anak ke 6 dari tujuh bersaudara.
Sebuah kisah sederhana dari seorang anak laki laki yang sudah terlalu banyak memendam kisah pahit getirnya perjalanan hidup.
rumah sederhana di pinggiran sungai bernama kali gelis,adalah "tempat kami pulang".karena di sana ada seorang ibu yang begitu gigih dalam berjuang membesarkan anak anak nya menjadi pribadi yang kuat walaupun selalu di tempa bertubi tubi oleh keadaan hidup yang sulit.
Di sini lah awal kisah bermula.....

Quote:
Diubah oleh tetes.tinta 07-12-2022 15:07
bruno95
bulbuljauh
erman123
erman123 dan 31 lainnya memberi reputasi
32
38.9K
1.8K
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
tetes.tintaAvatar border
TS
tetes.tinta
#308
Part 123
"Brrrrrrrrrummmm,drrrttttddddrrrrrtttt...."

Terdengar suara mesin motor yang di kendarai Nita tersendat sendat saat ku ikuti dari belakang.

Aku mendekati Nita,

"Mlipir dulu yank,motor nya sepertinya bermasalah deh...."
Ucap ku kepada nita saat berada di samping nya sambil membuka kaca helm.

"Iya yank,seperti nya kayak mau mogok motor nya...."
Kata nita sambil menghentikan motor yang ia kendarai.

Setelah kami berhenti dan aku menyetandartkan kebo yang minta ampun berat nya,
Aku meminta nita untuk turun dan berteduh di bawah pohon.

"Apa bensin nya yang habis ya yank?"
Ucap nita pada ku yang sedang menyetandarkan motor matic berwarna merah hati.

"Bentar,coba tak cek dulu tanki nya."
Sahut ku sambil membuka jok motor dan membuka penutup tanki bensin.

"Nggak kok,masih lumayan banyak ini bensin nya yank.
Paling nih motor jarang di panas in mesin nya,jadi agak brebet."
Kata ku sambil mengengkel tuas yang ada di sisi samping nya.

"Kemungkinan sih gitu yank,soal nya motor ini kan dulu di pake Rudi kuliah di bandung,
Karena kos nya deket sama kampus jadi dia males pake motor lagi.
Ini aja baru di anter kesini pake pick up kemaren."
Kata nita.

"Udah kelamaan ngejogrok nih motor."
Ucap ku sambil menggwber geber gas supaya mesin nya panas dan stabil.

"Nanti biar ku service ke bengkel saja lah yank,kalau sewaktu waktu mogok di jalan malah repot aku nya."
Kata nita.

"Sekalian ganti oli juga yank."
Timpal ku sambil memegang setang motor nya yang sepertinya sudah stabil suara mesin nya.

"Iya,nanti biar aku ngomong ke orang bengkel nya."
Kata nita

"Udah aman kayak nya yank,
Yuk lanjut lagi "
Kata ku kepada nita sambil menaik kan standart motor nya.

Kami melanjutkan perjalanan menuju kosan nita,
Sesampainya di sana ku dapati Risma sedang ngobrol berdua dengan seorang cowok yang sedang duduk di atas satia F di depan kosan.

"Wahhhh motor baru nit?"
Ucap risma ketika melihat kedatangan kami.

"Nggak kok Ris,motor boleh pinjem dari pak dhe ku."
Jawab Nita.

"Galih jadi pengawal di jalan dong tadi,hehehehe ...."
Kata Risma sambil menileh ke arah ku yang sedang memarkirkan kebo di belakang satia f milik cowok berperawakan rada gempal berambut belah tengah yang sedang ada di sana.

"Pastinya Ris...."
Timpal ku.

"Siapa ini Ris,kok nggak di kenalin aku?"
Tanya ku pada risma perihal cowok yang ada di dekat nya.

"Ini cowok ku gal,kenal in nama nya ilyas,Nita juga udah kenal kok."
Kata Risma.

"Aku galih bro,salam kenal ya...."
Ucap ku sambil berjabat yangan dengan cowok bernama ilyas.

"Ilyas bro,salam kenal juga...."

"Kamu pacarnya nita ya?"
Kata nya.
Aku mengangguk sambil tersenyum.

"Haus nggak yank,bentar ya aku ambil in minum."
Ucap nita sambil masuk ke dalam kosan.

"Ngomong ngomong gawe di mana gal?"
Tanya Ilyas pada ku.

"Dia kerja di salah satu perusahaan yang satu kawasan sama kamu kok yank, itu lho PT ******"
Sahut nita.

"Iya bro,aku kerja di situ."
Tambah ku.

"Wah,perusahaan bonavit tuh...."
Kata ilyas.

"Yaa alhamdulilah yas,
Kalau kamu sendiri kerja di mana?"
Tanya ku.

"Kalau aku gawe di PT Y***** gal,
Kita satu akwasan cuma beda blok aja."
Kata nya.

Ternyata Ilyas bekerja disebuah pabrik yang memproduksi muffler atau knalpot,
Masih satu kawasan industri dengan perusahaan tempat ku bekerja.

"Mantep dong yas kerja di situ,denfer denger lemburan nya kenceng di sana."
Kata ku.

"Ahhh sama aja kayak tempat kerja mu kok gal."
Kata ilyas merendah.

"Wah wah wah,klop banget deh kalau sesama cowok ngobrol nya sefrekuensi.
Jadi planga plongo aku nya"
Kata Risma sambil geleng geleng

"Galih orang nya asik di ajak ngobrol yank,
Kapan kapan main aja ke kontrakan ku ku daerah jarkos gal,kamu ngontrak di mana?".
Tanya ilyas.

"Iya bro,aku ngintontrak di ja** wa***
jadi kamu stay di jarkos,sebelah mana tuh?"
Tanya ku.

"Aku ngontrak di daerah bawah tower pemancar tuh.
Kontrakan kamu sebelah mana nya masjid emang gal?"
Kata nya.

"Persis disamoing masjid yas kontrakab ku."
Jawab ku

"Ow,paham aku kalau daerah situ.kapan kapan aku tak maen ke sana."
Kata nya.

"Oke yas,kapan aja pintu kontrakan ku selalu terbuka untuk mu."
Timpal ku.

"Aku nggak di ajak nih...."
Kata Risma.

"Pasti lah yank,nanti kita main ke tempat nya galih.
Daerah situ belum terlalu padat,suasana perkampungan nya sangat kental,iya kan gal...."
Kata ilyas.

"Bener banget bro,makan nya aku betah tinggal di sana.
Dulu oernah sih pindah ke jarkos,
Tapi tempatnya masuk ke dalam jauh dari jalan utama.
Cuma dua hari nggak betah."
Kata ku.

"Di jarkos emang tempat nya sudah padat gal,lahan nya rata rata udah jadi bangunan semua emang."
Kata nya.

"Ngobrol in apa an sih,asik beber kayak nya pacar kita Ris...."
Kata Nita yang baru saja keluar dari dalam membawa gelas berisi teh manis untuk ku.

"Kamu udah di buat in minum sama Risma kan yas?"
Tanya Nita kepada Ilyas,
Ini tadi di buatin kopi sama Risma kok nit."
Kata ilyas sambil menunjukan gelas yang berisi kopi.

"Kamu nggak ngopi bro?"
Tanya Ilyas pada ku

"Nggak bro,lambung ku nggak kuat kalau ngopi."
Kata ku.

"Pacar ku tuh paling anti sama yang nama nya kopi yas."
Timpal nita.

"Ada asam lambung ya gal,
Kamu ngerokok nggak?"
Tanya ilyas lagi.

"Kalo itu sih ho'oh...."
Jawab ku

"Tosssss dulu dong,aku juga pecinta nikotin soal nya.hehehehe"
Kata nya sambil memberikan kepalan tangan nya ke arah ku yang ku sambut dengan kepalan tangan juga.

"Nggak asik,mulut nya pada bau asap...."
Timpal nita.

"Cieeee bau asap,udah pernah nyicip in dong kamu nit?"
Ejek Risma.

"Ahhhh emang kamu belum pernah nyicip in ilyas apa....".
Timpal Nita.

"Ini pada ngomong in apa an yaaaakkkk...."
Kata ku.

"Tau tuh gal,malah ngebahas aneh aneh."
Timpal ilyas.

Kami ngobrol sampai sore,dan akhir nya aku pamit untuk pulang ke kontrakan.

"Aku balik dulu ya Yank,udah sore nih..."
Kata ku.

"Iya yank,hati hati di jalan."
Kata nita.

"Kalau mau nyervice motor nanti mau aku temen in nggak."
Kata ku.

"Iya yank,nanti aku kabar in lagi deh."
Kata nita.

"Yo wia kalau gitu,
Aku balik ya bro,ris....."
Kata ku sambil menyetarter motor.

"Iya gal,aku balik nanti nanti aja
Mau jalan sama risma soal nya."
Kata ilyas.

"Hati hati gal ....."
"Inu nggak di sun dulu nita nya.hehehe"
Kata risma.

"Sun jauh aja kalo itu mah...."
Kata ku.

"Husttttt....."

"Aneh aneh aja kamu ris,
Kalau udah sampai kabarin yank...."
Kata nita.

"Iya yank,aku pulang ya...."
Kata ku sambil berlalu meninggalkan kosan nita.

Setelah sampai di kontrakan,
Aku melihat mbak linda sedang menyapu teras depan.

"Permisi mbak,numpang numpang...."
Kata ku.

"Pake numpang numpang segala,
Emang nya aku petilasan angker apa...."
Kata mbak linda sambil menggebuk ban motor ku pake gagang sapu

"Wahhhh di gebuk lagi so kebo,
Di seruduk baru tau rasa mbak."
Kata ku.

"Mana ada di sruduk ginian,
Tak jomplang sekalian malah."
Kata nya

"Jomplang in kayak kuat aja...."
Kata ku.

"Darimana gal,ginu hari baru pulang kamu?"
Tanya mbak linda.

"Biasa lah mbak,urusan anak muda...."
Kata ku.

"Apa an,bilang aja abis mbojo sama nita kamu "
"Kata nya

"Hehehehehehe...."

"Ow iya,lupa aku mau ngabari nita dulu."
Ucao ku sambil merogoh hp di saku dan langsung mebelpon nita

"Halo...."
"Udah sampe yank?"
Kata nya.

"Halo...."

"Udah sampe kok yank,baru aja."
Kata ku.

"Cieeeee yank abis ketemuan sama pak dhe....."
Kata mbak linda yang berada du dekat ku

"Itu suara mbak linda ya yank...."
Kata nita

"Iya nih,emak emak lagi nyapu di depan"
Kata ku

Mbak linda memukul ku pake sapu dengan pelan dengan ekspresinkesal yang di buat buat

"Nggak bileh gitu,kuqlat kamu nanti"
Kata nita sambil terkekeh.

"Biar emak emak tapi kan nggak kalah bohay sama kamu nit..."
Teriak mbak linda.

"Aku mah kalah jauh sama body mu mbak"
Terdengar suara nita dari hp yang ku loudspeaker supaya mbak linda ikut dengar

"Nanti juga body di permak tuh sama pacar mu,hahahaha...."
Kata mbak linda

"Emang levi's apa mbak,pake di oermak segala."
Timpal nita.

"Tumpul tuh jarum nya nit,hihihihi...."
Kata mbak linda sambil tertawa nemutup bibir nya.

"Mbak lindaaaaa apaaan sihhhhh...."
Teriak Nita

"Mbuh lah yank,nggak ikut akut lho aku,
Udah ya.
Aku mau mandi dulu,gerah banget...."
Kata ku.

"Iya yank,aku juga mau mandi ini."
Kata nya ku akhiri dengan menutup telpon.

"Mau mandi aja pake ngomong ngomong,biasanya juga jarang mandi kok...."
Kata mbak linda

"Mana ada,aku aja sehari mandi 3 jali kok."
Kata ku.

"Preeeetttttt....."
Kata mbak linda.

"Nggak jalan mbak?"
Tanya ku pada nya.

"Nggak,udah emak emak gini mana ada yang ngajak jalan...."
Kata nya ketus.

"Yo wis,nanti tak ajak jalan jalan kamu ke alfa.beli kuaci.hehehehe"
Kata ku.

"Mana kenyang nyisil kuaci...."
Kata nya.

"Kalau kuaci nya sekarung terus di makan sama kulit kulit nya juga kenyang mbak."
Kata ku.

"Emang aku emprit haji apa makan kuaci sama kulit kulit nya."
Timpal nya.

"Emprit bangkok kalau kamu mah...."
Kata ku.

"Ejekkkk terussssss...."
Kata nya.

"Sorry mbak,sesekali kita tuh perlu bercanda biar nggak sepaneng."
Kata ku.

"Ngomong mulu,sana mandi.
Aroma nya udah kayak jeruk,asemmmmm"
Kata nya.

"Nggak ah,masih wangi gini.
Coba deh cium...."
Kata ku sambil monyong monyong.

"Aku adu in ke nita nih...."
Kata nya.

"Iya iya mbak maaf,jangan dong...."
Kata ku.

"Mandi sana...."

"Mandi in dong....."
Kata ku sambil menirukan tingkah seorang bocah.

"Boleh,biar tak gosok pake sikat baja sekalian kamu."
Kata mbak linda.

"Wadaaau,baret semua dong,hahahahaha"
Kata ku lalu masuk ke dalam untuk mandi.

Di lain hari motor Nita sudah selesai di service,ganti busi dan ganti oli sekalian.
Mitor nya udah bener bener fit,

Sore itu aku baru selesai kerja shift pagi,
Berjalan menuju ke parkiran untuk mengambil motor.

Aku sudah naik ke atas kebo yang berada di basement parkiran perusahaan.
Aku biasanya keluar paling akhir karena malas dengan suasana parkiran yang bejubel di penuhi karyawan yang berbondong bondong keluar untuk pulang.

Saat merogoh saku celana untuk mengambil kontak.
Aku panik karena tidak menemukan kunci motor ku di dalam nya,
Mulai deh gelagapan dan panik mencari cari di semua kantong saku ku.
Hasil nya nihil,kunci motor ku hilang.

Suasana parkiran sudah sepi lagi,
Jalan satu satu nya adalah mengambil kunci serep yang ku taruh di lemari kamar.

Aku langsung menelpon nita yang kebetulan saat itu sedang masuk malam,
Jam segitu pasti ia masih tidur di kosan.

"Halo yank,ada apa...."

"Kamu sudah pulang kan?"
Kata nita.

"Halo yank,aku udah pulang kerja ini
Tapi masih di parkiran."
Kata ku.

"Ngapain masih di parkiran yank?"
Kata nita

"Kunci motor ku hilang,
Kamu lagi sibuk nggak,
Tilong dong jemput aku dong yank...."
Kata ku.

"Kok bisa hilang sih,jatuh kali
udah kamu cari?"
Kata nya.

"Udah yank,
Nggak ada....."
Kata ku.

"Ya udah,kamu tunggu aku di depan PT aja,aku langsung nyusul ke sana."
Kata nita

"Ya udah aku jalan ke depan ini yank...."
"Kata ku sambil berjalan ke gerbang depan.

Ternyata di trotoar depan masih ramai anak anak shift pagi yang nongkrong di sana.

Ada supri cs juga,

"Motor mu mana gal,kok jalan kaki kamu nya?"
Kwta nya sambil membeli buah potong pada seorang penjual rujak gerobak yang mangkal di depan perusahaan.

"Nganu pri,kontak ku hilang.
Tuh motor ku tak tinggal di parkiran..."
Kata ku.

"Lha kok bisa sih, terus mau naik angkot pulang?"
Kata nya.

"Nggak kok,nunggu jemputan..."
Kata ku

"Di jemput siapa emang,mau tak antar sekalian?"
Kata nya

"Ada deh,nggak usah pri.bentar lagi sampe sini kok jemputan nya"
Kata ku sambi duduk di dekat hidran yang berada di tepi trotoar depan PT bersam kawan kawan lain.

Rutinitas buruh pabrik tiap pulang kerja

Supri ikut nimbrung sambil bawa rujak bersama kami,
Bercengkrama sambil menyerbu buah buah an yang sudah di campur dengan cairan gula merah.

Setelah beberpa lama aku lihat Mio merah yang di kendarai seorang gadis dengan mengenakan helm berwarna senada,
Nita sudah samapai rupa nya.

Bang agus yang duduk di samping ku menunjuk ke arah nya.

"Ada cewek tuh,lumayan buat cuci mata...."
Kata nya.

"Mana gus...."
Kata bang Yonik.

"Itu bang dari arah barat menuju ke sinu, oake jaket pink tuh...."
Ucao nya sambil menunjuk.

Aku diam saja pura pura tak tau.
Nita berhenti di depan kami sambil membuka helm nya.

"Wuiiihhhh cakep juga tuh...."
Kata supri.

"Ayok yank,panas nih....."
Kata nita sambil melihat ke arah ku.

Teman teman ku langsung bengong tak percaya,
Aku cuma sennyum sentum nggak jelas lalu bangkit dari duduk dan berjalan ke arah nita

"Duluan ya semua....."
Kata ku.

"Lho,itu cewek nya galih."
Kata bang yonik.

Aku menghampiri nita,
Dia langsung reflek mencium tangan ku.
Sebenar nya malu juga aku di lihat sama mereka.

"Mbak,mau aja kamu sama si galih.
Jangan janga udah di guna guna kamu nya.hahahahaha"
Kata bang tonik di iringi gelak tawa teman teman ku.

Nita hanya tersenyum melihat ke arah mereka,
Dia turun dan berpindah ke belakang karena aku yang mengambil alih kemudi motor nya.

"Duluan ya semua....."
Kata ku dambil berlalu meninggalkan mereka bersama nita.

"Wahhhh,besok bakalan ada yang syukuran nih...."
Kata bang agus.

"Teman teman mu pada comel ya yank mulut nya."
Kata Nita.

"Biarin,aja....."

"Udah biasa tuh yank. Makasih ya...."
Kata ku.

"Makasih untuk?"
Timpal nya

"Makasih karena kamu sudah menjaga wibawa ku di depan mereka tadi."
Kata ku.

"Ow....."

"Iya yank,aku ngerti kok.
Makanya tadi aku sengaja salim sama kamu pas di liatin mereka,hehehe."
Kata nita.

"Pacar ku emang tak ada dua nya...."
Kata ku.

"Gombal kamu tuh yank."
Kata nya.

"Beneran tau,aku tuh orang yang paling beruntung di dunia karena udah nemu in kamu tau nggak yank."
Kata ku.

"Barang ilang kali bileh nemu,
Kalau aku ilang gimana yank?"
Kata nita

"Jangan lah...."
Sahut ku.

"Emang kenapa kok jangan?"
Kata nita

"Apa menarik nya dunia ini kalau tak ada kamu di dalam nya yank....."

Bersambung-
Diubah oleh tetes.tinta 10-09-2022 04:19
kimberly.ela179
rinandya
suryaassyauqie
suryaassyauqie dan 2 lainnya memberi reputasi
3