Kaskus

Automotive

IpeyvariasiAvatar border
TS
Ipeyvariasi
3 Motor Tua Yang Menolak Tua Dan Harganya Lebih Mahal Dari Harga Barunya
Motor di indonesia memang jadi alat transportasi yang sering di gunakan,selain bisa menembus kemacetan,juga lebih irit dalam pengeluaran untuk bahan bakar.

Makanya gak aneh produksi motor makin bertambah setiap tahunnya,semakin banyak minat konsumen akan kebutuhan alat transportasi,yang membuat pabrikan motor terus menerus mengeluarkan model terbaru.

Tapi di balik banyaknya motor keluaran terbaru,ada beberapa motor yang makin tua makin menjadi,ada juga yang harganya makin yahud....

Dan inilah 3 motor tua yang menolak tua.......
1.RX-KING
3 Motor Tua Yang Menolak Tua Dan Harganya Lebih Mahal Dari Harga Barunya
sumber Google

Siapa yang gak kenal dengan motor dari pabrikan yamaha ini,dengan khas suara nyaringnya dan kecepatannya yang membuat orang nyaman menggunakan motor ini.(dan membuat orang yang denger komat kamit)
Nah motor satu ini adalah salah satu motor dari pabrikan yamaha, yang menolak tua,bahkan motor ini kalau sudah di modifikasi harganya bisa lebih dari harga barunya lo...
Bahkan ada yang menembus angka 150 juta... Waw...

2.CB1003 Motor Tua Yang Menolak Tua Dan Harganya Lebih Mahal Dari Harga Barunya
sumber Google

Nah motor yang satu ini juga, termasuk motor yang menolak tua, motor dari pabrikan honda ini banyak di cari oleh para penggemar motor tua, karena motor ini mempunyai gaya yang klasik dan ramah lingkungan. Motor ini berbeda dengan motor zaman sekarang, coba lihat aja spakbornya aja dari besi. Nah bagi sobat yang suka dengan motor klasik, motor ini bisa jadi pilihan, karena motor ini yang paling gampang di modifikasi.

3.BEKJUL(BEBEK C70)
3 Motor Tua Yang Menolak Tua Dan Harganya Lebih Mahal Dari Harga Barunya
Motor yang satu ini masih dari pabrikan honda, motor ini di kenal dengan sebutan bekjul,tapi untuk saat ini motor bekjul sudah jarang kelihatan di jalanan,mungkin motor ini orang memodifikasinya lebih kearah koleksi atau hanya buat ikutan even aja, jarang dipake buat harian.

Motor jadul bukan berarti motor jelek ya gays.. Motor jadul kalau di rawat dengan benar, akan jadi motor antik yang banyak di cari oleh para penggemar modifikasi klasik.

Itulah 3 motor tua yang menolak tua,kecikupa lewat pagarsih
Sampai jumpa dan terimakasih.


andretarina
primzlegacy666
nona212
nona212 dan 16 lainnya memberi reputasi
17
15K
140
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan