- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
renungan buat kita semua (cuma pengen share aja)


TS
ndarockstar85
renungan buat kita semua (cuma pengen share aja)
mohon disimak, semoga menjadi pembelajaran kita semua
silahkan dibaca dulu sampai beres
setelah itu baru komen
Mengapa kita harus menepuk dan membusungkan dada,
mendongak meremehkan manusia ?
katakana lah menurut ukuranmu, kamu adalah kaya dan pintar.
Dunia mana yang tak kamu pijak,
samudra mana yang tak kamu arungi !
Tetapi, berhenti dan renungilah sejenak……
kamu bisa mengaku kaya, tentu karena kamu lihat ada yang miskin.
Begitu juga kamu mendongak dengan kepandaian,
tetapi itupun kamu lihat ada yang bodoh sebagai bandingannya.
Kalau saja didunia ini tidak ada yang miskin,
apakah kamu masih dapat disebut kaya ??
Kalau bukan karena orang² miskin itu, adakah kekayaan
yang kamu miliki itu masih punya nilai ?
Aku hanya ingin mengatakan bahwa perbedaan yang ada
pada dirimu bukanlah untuk menjadi bahan kesombongan,
karena toh apa yang kamu rasakan justru karena
ada orang lain yang menghargaimu.
Maka merunduk lah, dan rendahkan sayapmu !!
Karena kekayaan yang kamu peroleh adalah fana
dan masih membutuhkan manusia miskin lain untuk mengakuinya.
Maka ulurkan tanganmu kepada mereka,
manusia yang kebetulan belum mendapatkan pelita sebagaimana
kamu telah menggenggamnya.
Coba kamu simak :
Ketika bangunan megah bertingkat seratus itu telah berdiri,
semua interior mewah telah terisi,
dan kamu mendapat tepukan dan pujian,
bahkan penghargaan !!
Maka pada saat itu, dimanakah mereka wahai para kuli bangunan ??
Tanpa kehadiran mereka,
apakah mungkin gedung itu berdiri ??
maaf gan, ane cuma pengen share aja.. supaya kita lebih menyadari dan menghargai orang2 yg ada 'dibawah' kita.. maaf juga trit pertama ane nih

jika berkenan boleh dong kirim
nya gan
jangan lupa

makasihh yang udah komen
silahkan dibaca dulu sampai beres
setelah itu baru komen
Mengapa kita harus menepuk dan membusungkan dada,
mendongak meremehkan manusia ?
katakana lah menurut ukuranmu, kamu adalah kaya dan pintar.
Dunia mana yang tak kamu pijak,
samudra mana yang tak kamu arungi !
Tetapi, berhenti dan renungilah sejenak……
kamu bisa mengaku kaya, tentu karena kamu lihat ada yang miskin.
Begitu juga kamu mendongak dengan kepandaian,
tetapi itupun kamu lihat ada yang bodoh sebagai bandingannya.
Kalau saja didunia ini tidak ada yang miskin,
apakah kamu masih dapat disebut kaya ??
Kalau bukan karena orang² miskin itu, adakah kekayaan
yang kamu miliki itu masih punya nilai ?
Aku hanya ingin mengatakan bahwa perbedaan yang ada
pada dirimu bukanlah untuk menjadi bahan kesombongan,
karena toh apa yang kamu rasakan justru karena
ada orang lain yang menghargaimu.
Maka merunduk lah, dan rendahkan sayapmu !!
Karena kekayaan yang kamu peroleh adalah fana
dan masih membutuhkan manusia miskin lain untuk mengakuinya.
Maka ulurkan tanganmu kepada mereka,
manusia yang kebetulan belum mendapatkan pelita sebagaimana
kamu telah menggenggamnya.
Coba kamu simak :
Ketika bangunan megah bertingkat seratus itu telah berdiri,
semua interior mewah telah terisi,
dan kamu mendapat tepukan dan pujian,
bahkan penghargaan !!
Maka pada saat itu, dimanakah mereka wahai para kuli bangunan ??
Tanpa kehadiran mereka,
apakah mungkin gedung itu berdiri ??
maaf gan, ane cuma pengen share aja.. supaya kita lebih menyadari dan menghargai orang2 yg ada 'dibawah' kita.. maaf juga trit pertama ane nih

jika berkenan boleh dong kirim

jangan lupa



makasihh yang udah komen

Quote:
Diubah oleh ndarockstar85 10-10-2013 02:25
0
1.9K
15


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan