Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

denbagoes01Avatar border
TS
denbagoes01
Pertama Join Club Sobat Badak dan Langsung Ketagihan dengan Keseruannya


Jujur, saya pertama kali tahu dan join Club Sobat Badak justru saat sudah berjalan session kedua. Menurut saya cukup seru karena bisa menjadi hiburan di kala senggang. Dengan mengikuti setiap event yang diadakan CSB, dan meraih puluhan ribu poin baper menjadi kesenangan tersendiri.

Di CSB saya bertemu dengan beragam karakter Sobat Baper dengan sifatnya yang lucu-lucu. Salah satu karakter yang saya sukai adalah Bos Tudung. Walaupun Bos Tudung tampak misterius dan berpenampilan seram, tapi dia adalah karakter yang menjadi idola para sobat baper karena selalu memberi kejutan barang-barang yang menarik untuk dilelang.




Saat join, saya menggunakan email, nomor handphone dan verifikasi alamat rumah. Setelah pendaftaran berhasil, baru deh saya bisa menjelajah di tiap fitur CSB.

Rasanya saya tak perlu menjelaskan apa itu CSB, karena Sobat Badak pasti sudah pada tahu, kan bahwa misi utama dari event ini adalah #BerburuBaperPoin. Yang nantinya baper poin tersebut bisa Saya hanya akan menjelaskan sedikit tentang beberapa fitur atau event yang ada di CSB. Apa sajakah? Berikut rangkuman saya.




Quiz Tebak Kata
Serupa teka teki silang hanya saja GanSis memerlukan jawaban gokil masuk akal untuk mendapat jawaban benar dan meraih baper poin. Ini merupakan lapak favorit saya, GanSis. Karena di sini kita dituntut berpikir kreatif untuk bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan dengan jawaban tak terduga. Bisa menjawab pertanyaan di event ini menjadi kepuasan tersendiri.

Quiz Rejeki Sobat
GanSis di sini perlu join zoom dan menyimak video acara yang diselenggarakan CSB setiap harinya untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan pilihan ganda di sini. GanSis bisa meraih baper poin hingga 30.000.

Bawa Teman Sobat
Dapatkan 1000 baper poin jika GanSis berhasil membawa satu teman melalui kode refferal.

Event Auction
Tempat di mana Gansis bisa mengikuti event lelang barang-barang menarik tiap harinya. Banyak sekali barang yang dilelang di sini. Dan salah satu barang impian saya yang belum saya dapat adalah Paket Dapur Mamak.Ya, kan hitung-hitung menghemat pengeluaran dapur keluarga saya. emoticon-Big Grin





Dan fitur terbaru di session kedua ini adalah Tambang Baper. Di tambang Baper setidaknya terdapat tiga misi yang bisa GanSis ikuti.

Yang pertama, ada Ticket in Voice,di mana misi kita adalah mendapatkan tiket gatcha yang bisa diperoleh dengan cara membeli koin Gatotkaca di Warisan Gajahmada yang tersedia di Tokopedia.

Kedua, ada Spin it Yourself,



merupakan permainan dengan mebuah roda keberuntungan untuk mendapat baper poin secara cuma-cuma. Untuk dapat kesempatan memutar roda, GanSis harus membeli produk bertanda khusus di WGM.

Yang terakhir adalah Tukar Koin GK


Di sini, GanSis berkesempatan menukarkan baper poin yang GanSis kumpulkan dengan koin Gatotkaca yang beraneka warna dengan karakter lucu.

Nah, demikian yang bisa saya ceritakan tentang pengalaman seru saya selama join Club Sobat Badak.



Penulis : @denbagoes01
jokoariyantoAvatar border
jokoariyanto memberi reputasi
1
378
1
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan