KurangPiknik365Avatar border
TS
KurangPiknik365
10 Jalur Kereta Api Paling Berbahaya di Dunia, Indonesia Termasuk

( Foto :Jalur Chennai ke Rameswaram, India. turismistoric.ro )

Melintasi lautan yang jembatannya bisa bergoyang-goyang


Selain pesawat terbang, sebagian besar orang memilih traveling dengan kereta api. Selama perjalanan, kita bisa menikmati pemandangan yang cantik. Apalagi harganya lebih terjangkau dibandingkan naik pesawat.

Meski demikian, beberapa jalur kereta api yang dikenal berbahaya, lho. Ada yang melewati pegunungan, jembatan berbahaya, dan masih banyak lagi.

Dilansir dari Ease My Trip, situs perusahaan travel India, berikut beberapa jalur kereta api paling berbahaya di dunia. Simak daftarnya di bawah ini ya!

1. Rel kereta api dari Chennai ke Pulau Rameswaram, India, ini dibangun di atas Pamdan Bridge untuk melintasi lautan. Saat badai, jembatannya bergoyang-goyang
Spoiler for Jalur Chennai ke Rameswaram India:


2. Dari Outenigue Choo ke Tjoe, Afrika Selatan, kamu harus melewati pegunungan dan lautan. Paling menakutkan saat melewati Kaaiman Bridge di atas Samudera Hindia

Spoiler for Jalur kereta api dari Outenigue Choo ke Tjoe Afrika Selatan:


3. Saat naik kereta api dari Jakarta ke Bandung, kamu akan melihat pemandangan lembah yang menawan. Awalnya biasa, tetapi saat melewati Jembatan Cikurutug baru terasa mendebarkan

Spoiler for Jalur kereta api Jakarta ke Bandung:


4. Jalur kereta api Georgetown Loop, Amerika Serikat, ini sudah ada sejak abad ke-19. Berada di ketinggian membuat angin bertiup sangat kencang saat naik kereta ini

Spoiler for Jalur kereta api Georgetown Loop, Amerika Serikat:

5. Rute yang disebut sebagai Death Railway, Thailand, ini beroperasi di perbatasan Thailand dan Myanmar. Selama perjalanan, kamu harus melewati tebing curam dan hutan lebat

Spoiler for Death Railway Thailand:


6. Kalau memilih melalui jalur Minami Aso, Jepang, kamu akan berkeliling gunung api aktif. Sepanjang rute, kamu bisa melihat hutan yang pernah terbakar lava
Spoiler for Jalur Minami Aso Jepang:


7. Pembangunan jalur kereta api dari Salta ke Polvorillo, Argentina, butuh waktu 27 tahun. Relnya dibangun di atas ketinggian sekitar 4.200 meter di atas permukaan laut

Spoiler for Jalur kereta api dari Salta ke Polvorillo, Argentina:


8. Rute kereta Narizdel Diablo menawarkan pengalaman seram saat melewati Nose of the Devil. Letaknya berada di ketinggian sekitar 2.743 meter di atas permukaan laut
Spoiler for Narizdel Diablo, traveler.es:


9. Gak kalah mendebarkan, Alaska juga punya rute White Pass dan Yukon yang melewati tebing setinggi 3.000 meter. Di sepanjang jalur, ada jembatan kayu yang tak kalah seram
Spoiler for White Pass dan Yukon:


10. New Mexico, Amerika Serikat, memiliki rute Cumbres dan Toltec Scenic Railroad yang melintasi jembatan di Toltec Park, dilanjut ke Gunung Cumbres dengan jalanan menanjak




Spoiler for Cumbres dan Toltec Scenic Railroad:





Quote:




Spoiler for HT:






emoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Star

" TERIMA KASIH SUDAH MENINGGALKAN JEJAK DISINI " 

emoticon-Toastemoticon-Toastemoticon-Toastemoticon-Toastemoticon-Toast


telah.ditipuAvatar border
knoopyAvatar border
isu152Avatar border
isu152 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
1.2K
23
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan