Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

ahlifosilAvatar border
TS
ahlifosil
Dibuang Sayang: Jangan Jual Pemain Primavera lagi !!

sumber: Twitter @acmilan

AC Milan di musim ini masih berada di track yang bagus dalam meraih scudetto, terakhir Milan mampu meraih Scudetto adalah pada musim 2010/2011 kala diarsiteki oleh Massimiliano Allegri.

Sejak saat itu prestasi Milan kian menurun, terutama sejak dilepasnya kepemilikan dari Silvio Berlusconi.

Pemilik Milan sekarang, Elliot Management langsung tak tinggal diam untuk mengembalikan masa kejayaan Milan. Langkah pertama yang dilakukan adalah merombak jajaran Direksi. Guna mengembalikan DNA Milan yang dinilai telah hilang, manajemen menunjuk legenda Paolo Maldini sebagai Direktur Teknik.

Hal ini adalah langkah yang tepat, didampingi dengan Ivan Gazidis sebagai CEO, Frederic Massara sebagai Direktuk Olahraga, serta Geoffrey Moncada sebagai Head of Scout. Paolo Maldini mulai meracik Milan dengan DNA juara dengan mengedepankan pembinaan pemain muda.

Beberapa tahun yang lalu Milan disebut sebagai panti jompo, karena banyak disinggahi pemain yang sudah berumur, kini stigma tersebut berubah total. Kini Milan termasuk sebagai klub dengan rataan pemain muda tertinggi menurut situs transfermarkt, yaitu dengan 24,5 tahun.

Wow, sebuah investasi yang luar biasa.

Banyak pemain Primavera yang naik kelas yang kini sering masuk First Team, seperti Gianluigi Donnarumma, Daniel Maldini, Lorenzo Colombo, dan Davide Calabria.


Namun sebenarnya Milan telah banyak "membuang" para pemain Primavera potensial dalam beberapa tahun terakhir. Yang akhirnya kini malah berubah menjadi tumpuan utama klubnya masing-masing.

Ane himpun beberapa alumni Primavera Milan yang sangat disayangkan dilego ke klub lain.

1. Manuel Locatelli

Spoiler for Manuel Locatelli:



2. Bryan Cristante
Spoiler for Bryan Cristante:


3. Matteo Pessina
Spoiler for Matteo Pessina:



Mungkin tiga nama itu bisa menjadi tumpuan lini tengah Milan kalau bisa dipertahankan, tapi sayang nasi sudah menjadi bubur.

Lagian kini MIlan sudah punya Kessie-Bennacer-Tonali-Lord Krunic.

Semoga saja Milan ke depannya lebih bijak dalam transfer para pemain muda dan memberi kesempatan lebih pada para pemain Primavera.

TS akan update lagi para mantan pemain Primavera yang dulu sempat dijuluki wonderkid, seperti Patrick Cutrone, Mattia Di Sciglio, hingga Simone Verdi.

Tunggu kelanjutannya di kolom komentar ya gaes, dan juga kalau ada usul pemain primavera yang ingin dibahas ketik saja di kolom komentar.


FORZA MILAN
emoticon-Belgiaemoticon-Belgia


Spoiler for sumur:


hydenistaAvatar border
Yagami92Avatar border
indra.bloraAvatar border
indra.blora dan 7 lainnya memberi reputasi
8
1.7K
29
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan