Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

makan.sederhanaAvatar border
TS
makan.sederhana
Review novel trilogi "Senja Jatuh Di Pajajaran"
as-salāmu ʿalaykum wa-raḥmatu -llāhi wa-barakātuh

salam sejahtera buat semua

ane baru pertama kali bikin thread di kaskus ini
via hp pula hehe
mohon maaf jika banyak kekurangan semoga bisa jadi bahan pemberajaan.

tanpa tedeng aling aling
Ane mau review tentang sebuah novel trilogi
"Senja Jatuh Di Pajajaran" karya Aan Merdeka Permana.
ada 3 seri novel yakni
-Kemelut di Istana Sribima
-Kemelut di Cakra Buana
-Ku nanti di Gerbang Pakuan

Sebuah novel yang keren menurut ane yang mengandung unsur sejarah,Politik,agama,intrik,cinta,penghianatan,sosial,ambisi,cita-cita,dll

ber setting era Pajajaran menjelang akhir keruntuhan.
Alur cerita yang menarik dan sulit ditebak.
Banyak tokoh yang memiliki karakter yang unik.
Banyak pesan moral yang bisa di petik.


Siapa tau ada agan2/aganwati yang sudah pernah baca dan bisa mereview nya..

Atau barangkali ada yang belum membaca dan tertarik.

untuk membaca nya bisa membeli novel nya atau bisa juga di search di mbah google hehe
bahkan ada yang sudah PDF

tapi di sarankan membeli novel nya karena merupakan bentuk apresisiasi sang penulis.
hehe


Demikian
mohon maaf jika masih banyak kekurangan

wasalam






0
802
4
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan