Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

VIKOZZAvatar border
TS
VIKOZZ
5 Rekomendasi Laptop Gaming Dengan Harga Murah


Laptop meupakan alat multimedia untuk bekerja ataupun bermain game.  Tidak jarang juga orang mengunakan laptop untuk bermain game,  tetapi banyak laptop gaming dengan harga yang mahal.  Tentu itu bermasalah saat kita inggin bermain game harus mengeluarkan banyak uang. Jika kamu inggin membeli sebuah laptop gaming dengan harga yang murah kamu tidak perlu bingung karena saya sudah merangkum beberapa rekomendasi laptop gaming murah.

1. Acer Aspire E5-476G i5 8250


Yang pertama ada Acer Aspire E5-476G. Laptop ini sudah di bekali prosesor Intel Generasi ke-8, Intel Core i5 8250 dengan kartu grafis mobile Nvidia GeForce MX150 2GB . Sayangnya laptop ini sedikit tebal sekitar 30mm. Layar yang dimiliki laptop ini sekitar 14 inci FullHD (1920 x 1080 piksel) sehingga pengalaman untuk bermain game menjadi lebih puas.

Spesifikasi lengkap laptop Acer Aspire E5-476G i5 8250

Ukuran: Dimensi 343 x 248 x 30 mm
Bobot: 2100 gram
Layar: 14 inci FullHD (1920 x 1080 piksel)
OS: Windows 10
Prosesor: Intel Core i5 8250 ( 8Cpus) gen 8 coffeelake
RAM: 4GB RAM DDR4
Storage: 1TB HDD + DVD/RW
VGA: Nvidia GeForce MX150 2GB
Harga:6. 700.000


2. Asus Vivobook A412DA Ryzen 3




Asus Vivobook A412DA mempunyai layar 14 inci yang di dukung prosesor AMD Ryzen 3 2200U dan kartu grafis bawaan dari asus Radeon Vega 3 Graphics. Laptop ini juga dilengkapi dengan sensor fingerprint yang berfungsi untuk membuka dan mengunci laptop sehingga nyaman dan mudah untuk dibawa kemanapun.

Spesifikasi lengkap 

Processor : AMD Ryzen R3-3200U Processor
Memory : 4GB DDR4
Storage : 1TB HDD
Graphics : Radeon Vega 3
Layar: 14 inci
Os: windows 10
VGA: AMD Radeon Vega 3 Graphics
Harga: 6.195.000

3.LENOVO IdeaPad 330



Laptop LENOVO IdeaPad 330  ini memiliki desain yang modern dengan bezel layar 14 inci yang tipis mebuat laptop ini terasa lebih ringan. Memory store pada laptop ini sekitar 4 GB ram graphics. Penampilan fisik laptop murah andalan Lenovo ini terbilang begitu elegan dengan balutan casing yang terbilang solid membuat laptop ini terlihat lebih mewah.

Spesifikasi lengkap laptop LENOVO IdeaPad 330

Processor :AMD 7th Gen A9 9425-3.1Ghz upto 3.7Ghz
Layar: 14 inci
Ram : 4GB DDR4
Storage : 1TB HDD
Os: windows 10
VGA : AMD RADEON R5
Harga: 4.183.000

4. Asus E203MA N4000





Lapop ini di bekali prosesor Intel Celeron DualCore N4000.  Desain dari latop yang tipis sehingga terlihat lebih elegan dan mewah. Ram yang dimiliki laptop  Asus E203MA N4000  sekitar 4GB. Laptop ini termasuk dalam rekomendasi laptop gaming murah sekitar 3 jutaan.

Spesifikasi lengkap laptop  Asus E203MA N4000
Processor : Intel Celeron Dual-Core N4000
RAM: 4GB
Layar: 11,6 inci
Os: windows 10
Storage : 1TB HDD
Harga: 3.150.000

5. DELL INSPIRON 3473 Celeron N4000



Yang terakhir saya rekomendasikan DELL INSPIRON 3473 Celeron N4000.  Laptop ini memiliki layar 14 inci dengan prosesor Processor Intel Celeron DualCore N4000. Kelemahan pada laptop ini di bagian beratnya dan tebal sehingga laptop ini cukup sulit untuk di bawa kemana-mana. 

Spesifikasi lengkap laptop DELL INSPIRON 3473 Celeron N4000
Processor: Intel Celeron N4000
RAM: 4GB DDR4
Os: windows 10
Storage : 1TB HDD
Layar: 14 inci
Harga : 4.475.000

nona212Avatar border
nona212 memberi reputasi
1
805
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan