Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

onee643Avatar border
TS
onee643
Intip Polisi "Gabut" Bentar Kuy‼️
◦•●◉✿ Hai Sohib reader sekalian ✿◉●•◦

Selamat datang di thread ane. Salam kenal bagi yang belum kenal. Semoga ikut memeriahkan suasana & ikut memperbaiki mood membaca di platform kita tercinta ini.

Ane yakin, setiap orang dari pembaca pasti pernah merasakan yang namanya gabut, bingung mau ngapain. Samalah ama TS. Kadang kalau gabut ada aja yang bisa dilakuin.

Tapi pernah lihat polisi gabut enggak?

Dalam kesempatan ini ada beberapa contoh polisi gabut. Sekaligus seneng kali ya bisa memecahkan permasalahan kriminal.


Ditata seperti itu menarik juga ya, sumber gambar Twitter


Masih sempat ditata seperti ini, sumber gambar Twitter


Pernah main balok bersusun seperti ini? Bedanya yang disusun ini narkoba, sumber gambar Twitter

Enggak hanya divisi narkoba, tapi masalah kriminal atas penangkapan penjahat bersenjata pun juga nggak kalah gabut.


Nyusun peluru seperti ini butuh waktu berapa lama ya, sumber gambar Twitter

Mungkin gambar berikut divisi polisi kriminal yang menangkap penjahat di mana hobinya penjahat tersebut mencuci uang. Uangnya di laundry biar bersih.


Kalau nata uang seperti ini mungkin nggak butuh waktu lama daripada nata peluru seperti gambar sebelumnya, sumber gambar Twitter


Penyelundupan narkoba kali ya, sumber gambar Twitter

Modus penyelundupan narkoba pun ada-ada aja.


Diiming-imingi keuntungan yang lumayan segala cara pun dilakukan, sumber gambar Twitter

Mungkin menangkap penjahatnya ini pertengahan bulan Februari Jadi terinspirasi ama gambar hati.


Lucu aja bisa dirangkai seperti ini by polisi, sumber gambar Twitter


Hepi lah, udah mecahin kasus jadinya dirangkai rangkai dikit barang buktinya kan nggak apa-apa, sumber gambar Twitter


Susunan seperti ini jadi menginspirasi, kan? Sumber gambar Twitter


Ganja kali ya? Sumber gambar Twitter


Jadi kepikiran Tic Tac Toe, mainan berdua lingkaran dan silang, sumber gambar Twitter

Kalau penyusunan seperti ini agak ribet pastinya.


Ntah kalau dikerjakan bareng-bareng bersama kawan-kawannya sesama polisi, sumber gambar Twitter


Bodynya gagah dan bisa merangkai artistik beragam barang di atas, sumber gambar Twitter


Marko ni tadi sempat salah paham sedikit ketika melihat sekilas, kirain Markonah, sumber gambar Twitter

***


Kira-kira kesimpulan apa yang bisa kita ambil dari penggalan cerita nyata diatas?

Kalau kami secara pribadi, ternyata beberapa gambar di atas menyiratkan banyak hal.

Salah satunya adalah kita harus menikmati pekerjaan kita. Apapun. Asalkan pekerjaan kita itu barokah dan halal.

Nggak mungkin kita serius terus dalam bekerja. Target pasti harus diselesaikan tapi ada saatnya kita menghibur diri bersama kawan-kawan sesama karyawan. Biar nggak stress.

Lagian menyempatkan waktu untuk sesuatu yang artistik seperti di atas Kami lihat mencerminkan kebanggaan mereka, luapan rasa senang menyelesaikan sebuah kasus.

Karena dibalik penangkapan seorang penjahat pasti banyak proses yang sudah dilakukan yang udah mencurahkan banyak tenaga dan pikiran.

Entah itu penyelidikan, penyidikan, penyamaran, membuntuti diam-diam, di mana dalam keseluruhan proses tersebut banyak momen harus mempertaruhkan nyawa.

Respect buat mereka.

***


Semoga bisa menumbuhkan semangat kita dalam mengarungi hidup. Entah itu dalam kehidupan keluarga masyarakat maupun dalam suasana pekerjaan mengejar karir, sebagai karyawan ataupun para orang yang menggeluti bisnis tertentu.

Selalu semangat ya kita akan bertemu lagi di thread ane yang lain.

Salam‼️
variolikes
erwin102361
.doflamingo.
.doflamingo. dan 4 lainnya memberi reputasi
5
1.3K
16
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan