Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

c4punk1950...Avatar border
TS
c4punk1950...
Serba Serbi Dalam MotoGP






Selamat Pagi, Petang dan Malam Gan/Sist







Ok gan, kali ini kita bahas tentang motogp. Maklum lah adrenaline ane kalau membahas tentang roda dua terpacu sangat cepat.



Jadi gini gan, buat ente yang suka motogp pasti akan terdengar istilah-istilah yang aneh dan sulit untuk dimengerti. Disini ane akan infokan secara sederhana apa yang sering pembawa acara motogp ungkap tentang berbagai macam istilah bahasa di motogp.

Yuk, kita kulik apa saja sih yang bahasa yang sering digunakan ketika MotoGp digelar.




Wet Race



Kalau mendengar hal ini, berarti balapan akan diadakan pada saat lintssan basah, baik itu dalam keadaan hujan atau baru saja turun hujan.

Nah ban yang digunakan, biasanya type Wet Tyre ban ini terlihat ada garis-garis kembang.

Dry Race



Sedangkan untuk istilah ini dimana lintasan dalam keadaan kering, tentu saja ban yang digunakan berbeda lebih terlihat gundul dibandingkan beralur sering dinamakan ban slick tyre.

Hairpin



Ini disebut tikungan tajam menyerupai tusuk rambut, ketika memasuki tikungan seperti ini pembalap akan melakukan pengereman secara maksimal.

Nah ketika ada hairpin di depan biasanya gaya pembalap sekarang, lebih senang menurunkan satu kaki.

Low Side



Bila terjadi kecelakaan, ketika di tikungan ban tidak mendapatkan daya cengkeram yang baik. Maka motor pun akan tergelincir menuju gravel dari bawah kaki pembalap.

Ride Through Penalti



Ini dilakukan bila ada pembalap yang melakukan jump start, atau lebih sederhananya menarik tuas gas ketika lampu start belum hijau.

Maka yang terjadi adalah pinalty, dan pembalap diwajibkan melewati pit lane.

Wheelie



Pernah lihat pembalap mengangkat ban motor depannya ketika sukses menjadi pemuncak juara, itulah yang dinamakan wheelie.

Mungkin banyak disini kaskuser yang juga pembalap profesional mampu melakukan hal ini, dengan cara sederhananya melepaskan kopling dengan cepat dan mengangkat motor sambil melaju perlahan.

Tehnik yang sulit dan butuh keseimbangan, jangan lakukan di jalan umum. Tehnik akrobat ini hanya boleh dilakukan oleh profesional, kalau mau belajar bisa dilapangan luas dan gunakan perlengkapan yang safety serta relakan motor bila jatuh, body hancur lebur.



Mungkin itu saja yang saya bisa infokan semoga hal ini dapat berguna, mungkin tambahannya ada di post selanjutnya agar lebih lengkap nantinya. Atau ada agan yang ingin menambahkan di persilahkan, salam saya c4punk see u next thread.


emoticon-I Love Indonesia



"Nikmati Membaca Dengan Santuy"
--------------------------------------
Tulisan : c4punk@2020
referensi : klik
Pic : google

emoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Star




GIF











Diubah oleh c4punk1950... 09-09-2020 07:55
deabatam
ujellyjello
tien212700
tien212700 dan 26 lainnya memberi reputasi
27
5.5K
63
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan