Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kicquckAvatar border
TS
kicquck 
MENJEJAK PERJUANGAN PAHLAWAN WANITA DALAM KEMERDEKAAN INDONESIA



==========================
ASSALAMUALAIKUM WR WB
SELAMAT DATANG DI THREAD KICQUCK

SELAMAT HARI KARTINI
==========================
emoticon-2 Jempolemoticon-2 Jempolemoticon-2 Jempol


Sebagai bangsa yang namanya sudah mulai digaungkan di Dunia hingga tercoret dari daftar negara berkembang, maka sudah selayaknya kita tidak melupakan kepingan sejarah bangsa yang akhirnya membentuk Nusantara menjadi negara republik yang bernama Indonesia ini. Sedikit demi sedikit potongan sejarah negeri ini sudah mulai terkuak dengan sendirinya. Mulai dari Tan Malaka si Pahlawan yang namanya tak pernah ada di dalam buku sejarah. Kejadian mengerikan pada tanggal 30 September yang dulunya dianggap sebagai pemberontakan murni, kini mulai disentil dengan berbagai tanya apakah benar murni pemberontakan atau hanya sebuah konspirasi yang dilakukan untuk menumbangkan kekuasaan.

Nah bertepatan dengan tanggal 21 April yang kita kenal sebagai Hari Emansipasi wanita ini, maka TS akan mencoba sedikit mengulas sisi lain sejarah dari kaum yang sering diminoritaskan dengan gender sebagai alibi, yaitu Wanita. Kaum yang mungkin sering dilupakan namun sebetulnya memberikan kesan sendiri dalam perjalanan republik Indonesia.

Dalam perjalanan panjang merebut kemerdekaan Indonesia, kita mungkin hanya mengetahui sedikit wanita yang pernah berjasa dalam perjuangan kemerdekaan tersebut. Padahal jika kita mau menilik lebih dalam masih banyak wanita perkasa yang ikut berjuang dengan mempertahankan prinsip serta idiologi yang dia yajini.
Mari kita ulas siapa-siapa saja, srikandi-srikandi hebat yang sering dilupakan ketika membahas perjuangan bangsa Indonesia


Quote:


Quote:



Quote:




Itu adalah tiga dari puluhan bahkan ratusan wanita hebat yang memiliki peran heroik dalam perjalanan bangsa Indonesia. Empat dari sosok diatas hanyalah segelintir wanita yang bisa mengembalikan ingaran kita bahwa wanita juga mampu menegakkan tonggak kemerdekaan melalui gerakan yang mereka buat. Entah dalam bentuk gagasan, tulisan, peran dalam pendidikan, atau terjun langsung dalam medan peperangan. Hal tersebut bisa dijadikan pengingat bagi diri kita sendiri bahwa wanita mampu berkiprah dengan jalannya masing-masing untuk memperjuangkan kehidupannya dan kehidupan orang-orang yang ada disekelilingnya.

Apapun yang sudah dilakukan oleh pejuang wanita selalu bisa memberikan kesan romantisme tersendiri bagi siapapun yang mau mempelajarinya. Dan jika kobaran daya juang itu bisa dikembalikan, maka kami sebagai generasi wanita selanjutnya siap bermetamorfosis menjadi srikandi perkasa yang mampu memperjuangkan bangsa Indonesia di Era globalisasi ini.



Spoiler for sumur:
sebelahblog
embunsuci
qoni77
qoni77 dan 91 lainnya memberi reputasi
92
2.7K
115
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan